Berita
Cinta Kasih Mengalir dari Setetes Darah
17 April 2025Donor darah Tzu Chi di Sekolah Kusuma Bangsa Palembang pada Minggu, 13 April 2025 menjadi wujud nyata kepedulian sosial, dengan ratusan partisipan dan dukungan dari PMI Kota Palembang.
_edt.jpg)
Menerima, Melatih Diri, Bersumbangsih
03 Maret 2023Relawan Tzu Chi Batam pada 26 Febuari 2023 mengadakan Traning relawan Abu Putih (AP) yang dihadiri oleh 59 peserta dan sekaligus melantik 33 tunas relawan Abu Putih.

Belajar Melatih Diri dengan Menyalin Sutra
03 Maret 2023Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kembali mengadakan Kelas Salin Sutra. Sutra yang dipelajari kali ini ialah 37 Faktor Pencerahan.

Bedah Buku Perdana Tzu Chi Jambi
03 Maret 2023Pada pekan keempat di bulan Februari, tepatnya 26 Februari 2023 untuk pertama kalinya, para relawan Tzu Chi di Xie Li Jambi mengadakan bedah buku.

Menumbuhkan Kesadaran untuk Peduli Lingkungan
03 Maret 2023Tzu Chi Pekanbaru mendapat kunjungan murid SMA Sekolah Mutiara Harapan dari Pangkalan Kerinci, Minggu, 26 Februari 2023. Kunjungan ini menjadi bagian dari salah satu program pembinaan mental untuk anak murid.

Kepedulian Generasi Muda untuk Membantu Sesama
02 Maret 2023Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun berhasil menghimpun 48 kantong darah pada donor darah yang digelar Minggu, 19 Februari 2023.

Yuk! Kenali dan Sayangi Gigimu
02 Maret 2023Relawan Tzu Chi Komunitas Hu Ai Titi Kuning di kota Medan mengadakan kegiatan penyuluhan kesehatan gigi kepada total 320 orang murid SD dan SMP Sekolah Putra Bangsa Berbudi (PBB) pada Minggu, 19 Feb 2023.

Membangkitkan Kembali Semangat Donor Darah
02 Maret 2023Relawan He Qi Pusat Xie Li Selatan menggandeng PMI Jakarta Selatan dan Management Poins Mall menggelar kegiatan donor darah perdana di Poins Mall Minggu 26 Februari 2023.

Berbagi Kasih di Panti Asuhan Bhakti Luhur
02 Maret 2023Tzu Ching Jakarta dan Tangerang melakukan kunjungan kasih ke Panti Asuhan Bhakti Luhur di Kabupaten Tangerang, Banten. Kegiatan ini mengangkat tema “SarangHae” yang memiliki arti Sharing and Giving Happiness.

Sebuah Kolaborasi Untuk Cegah Stunting
02 Maret 2023Sebanyak 44 anak dari enam desa di Kecamatan Natar diberikan makanan tambahan oleh Komunitas Relawan Tzu Chi APP Sinar Mas dari PT Konverta Mitra Abadi (KMA) Lampung.

Membantu Sesama Lewat Setetes Darah
02 Maret 2023Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Pusat (Xie Li JP1) menggelar kegiatan donor darah yang bertempat di Swiss-bell hotel Mangga Besar, Jakarta Pusat. Sebayak 89 kantog darah berhasil dihimpun dalam kegiatanini.

Pengumpulan Celengan Bambu untuk Membantu Warga Penyintas Gempa di Turki dan Suriah
02 Maret 2023Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kembali mengadakan pengumpulan celengan bambu. Seluruh dana cinta kasih yang terkumpul ini disalurkan untuk membantu warga penyintas gempa di Turki dan Suriah.

Dapat Mendonorkan Darah adalah Sebuah Berkah
02 Maret 2023Komunitas relawan Tzu Chi di Xie Li Radial kembali mengadakan donor darah yang bekerja sama dengan PMI Kota Palembang. Kegiatan donor darah rutin ini terus berlanjut karena masih dibutuhkannya pasokan darah di PMI.

Pameran Pendidikan dan Seminar Universitas Tzu Chi di Medan
02 Maret 2023Universitas Tzu Chi (Tzu Chi University / Tzu Chi Da Xue) kembali ikut serta dalam Education Expo 2023 (pameran pendidikan).

Melestarikan Lingkungan, Menyucikan Batin
02 Maret 2023Sejak pukul 8.30 pagi itu, para relawan Tzu Chi di komunitas Sunter telah berada di Taman Kantor RW.04 Sunter Metro, bersama-sama memilah barang-barang daur ulang, sebagai wujud kasih kepada lingkungan.

Menjalin Keakraban Melalui Gathering Hu Ai
02 Maret 2023Para relawan Tzu Chi Pekanbaru di Komunitas Hu Ai Selatan mengadakan gathering dengan tema ‘Sukacita dan Kebersamaan dalam keluarga besar Tzu Chi’.