Berita

Sebulan Menjelang Baksos Kesehatan, Relawan Selatpanjang Bergerilya ke Pulau-Pulau

18 Juli 2024
Sebanyak 18 Relawan Tzu Chi Selatpanjang mendatangi pulau-pulau sekitar untuk mensosialisasikan baksos kesehatan yang pada akhir Agustus nanti akan diadakan di Batam.

Merangkul Bodhisatwa Baru di Barisan Tzu Chi

Merangkul Bodhisatwa Baru di Barisan Tzu Chi

09 Desember 2021

Minggu 28 November 2021, Tzu Chi Batam mengadakan pelantikan 16 relawan baru, sekaligus mengadakan kegiatan pelatihan relawan abu putih.

Kisah Sukses Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh di Medan

Kisah Sukses Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh di Medan

09 Desember 2021

Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh (Wholefood Vegan Diet) di Tzu Chi Medan terus bergulir, saat ini sudah memasuki putaran ketiga. Program ini diikuti oleh 96 peserta.

Membantu Korban Kebakaran di Tamalanrea, Kota Makassar

Membantu Korban Kebakaran di Tamalanrea, Kota Makassar

09 Desember 2021

Tzu Chi Makassar memberikan perhatian bagi 11 keluarga yang menjadi korban musibah kebakaran di Kelurahan Parangloe, Kecamatan Tamalanrea, Kota Makassar.

Lomba Kreasi Kue Pao Buah Persik

Lomba Kreasi Kue Pao Buah Persik

09 Desember 2021

Yayasan Buddha Tzu Chi Kantor Cabang Medan mengadakan perlombaan kreasi kue Pao buah persik pada Minggu, 5 Desember 2021 di Kantor Tzu Chi Medan yang diikuti oleh 24 peserta.

Presiden Joko Widodo Meninjau Bantuan Tzu Chi di Sintang

Presiden Joko Widodo Meninjau Bantuan Tzu Chi di Sintang

09 Desember 2021

Sekretaris Umum Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, Hong Tjhin berkesempatan menjelaskan bantuan yang telah disalurkan Tzu Chi Indonesia untuk warga Sintang.

Menghargai Alam Melalui Green Point

Menghargai Alam Melalui Green Point

08 Desember 2021

Relawan Tzu Chi Medan kembali mensosialisasikan Pelestarian lingkungan dan meletakkan keranjang green point di Bank BCA KCU Asia di Jalan Asia, Kec. Medan Area, Kota Medan.

Doa-Doa Baik untuk Jalan Cinta Kasih Simpak

Doa-Doa Baik untuk Jalan Cinta Kasih Simpak

08 Desember 2021

Minggu, 5 Desember 2021 Relawan He Qi Tangerang menuju Kampung Simpak, Desa Jagabaya, Parung Panjang, Bogor untuk meresmikan Jalan Cinta Kasih Simpak.

Kesinambungan Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh di Tzu Chi Medan

Kesinambungan Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh di Tzu Chi Medan

08 Desember 2021

Para peserta Program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh putaran kedua yang digelar Tzu Chi Medan mendapat hasil menggembirakan.

Melindungi Bumi Dengan Pelestarian Lingkungan

Melindungi Bumi Dengan Pelestarian Lingkungan

08 Desember 2021

Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Utara 2 mengadakan kelas budi pekerti secara online dengan tema pelestarian lingkungan pada Minggu, 28 November 2021.

Membantu Pak Slamet Mewujudkan Rumah yang Nyaman

Membantu Pak Slamet Mewujudkan Rumah yang Nyaman

08 Desember 2021

Pak Slamet bersyukur dibantu Tzu Chi Tj. Balai Karimun berupa bahan-bahan material bangunan. Rumahnya yang tadinya bahkan tak memiliki atap tersebut kini sudah layak huni.

Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh: Tim Dapur Tzu Chi Center yang Luar Biasa

Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh: Tim Dapur Tzu Chi Center yang Luar Biasa

07 Desember 2021

Kesuksesan program Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh memang tak lepas dari peran Tim Konsumsi yang digawangi Apit Utomo.

Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh: You Are What You Eat, Bukanlah Istilah Belaka

Tantangan 21 Hari Diet Nabati Utuh: You Are What You Eat, Bukanlah Istilah Belaka

07 Desember 2021

Pernah dengar istilah you are what you eat? Kata-kata itu bukan sekadar istilah loh, tapi memang makanan lah yang menentukan apa yang terjadi dalam tubuh Anda selanjutnya.

Bingkisan Natal di Panti Asuhan Jehovah Jireh

Bingkisan Natal di Panti Asuhan Jehovah Jireh

07 Desember 2021

Tzu Chi Tanjung Balai Karimun melakukan kunjungan ke Panti Asuhan Jehovah Jireh Karimun pada 1 Desember 2021.

Pembongkaran Rumah Program Bedah Kampung Tahap ke-2 di Kamal Muara

Pembongkaran Rumah Program Bedah Kampung Tahap ke-2 di Kamal Muara

07 Desember 2021

Sebanyak 40 relawan ikut membantu proses pembongkaran rumah untuk 5 orang warga Kamal Muara, Jakarta Utara.

Aliran Cinta Kasih Bagi Warga Sintang

Aliran Cinta Kasih Bagi Warga Sintang

07 Desember 2021
Tzu Chi Indonesia menyalurkan bantuan sembako dan beras untuk korban banjir di Kota Sintang dan Kabupaten Melawi, Kalimantan Barat pada 17-19 November 2021.
Berlombalah demi kebaikan di dalam kehidupan, manfaatkanlah setiap detik dengan sebaik-baiknya.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -