Berita
Program Renovasi Rumah: Relawan Menyapa dari Pintu ke Pintu, Membangun Harapan di Johar Baru
22 April 2025Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali melanjutkan program "Bebenah Kampung" di kawasan padat penduduk di Johar Baru, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat.

Peduli Kepada Sesama yang Membutuhkan
10 Desember 2018
Nilai Ketulusan dari Hati yang Mulia
10 Desember 2018
Semangat Hidup Salidin dan Nonayu
10 Desember 2018
Kegiatan yang Bermanfaat bagi Ibu dan Anak
10 Desember 2018
Mengasah Kreativitas Anak Melalui Lomba Mewarnai
07 Desember 2018Memperingati Hari Anak International yang jatuh pada tanggal 20 November setiap tahunnya, maka pada Sabtu, 24 November 2018, sepuluh relawan Dharmawanita Tzu Chi perwakilan Sinar Mas Xie Li Kalimantan Tengah (Kalteng) 4 menyelenggarakan kegiatan lomba mewarnai di TK Sekar Bangsa, Sulin Estate.
.jpg)
Satu Tahun Titik Pemilahan Selatpanjang
07 Desember 2018
Bahagia Membawa Berkah
07 Desember 2018Menolong Orang Sekaligus Menjaga Kesehatan Diri Sendiri
07 Desember 2018Saling Bersinergi Membangun Kembali Kota Palu
06 Desember 2018Sejumlah organisasi filantropi hadir dalam focus group discussion (FGD) yang membahas percepatan pembangunan hunian tetap bagi warga korban tsunami dan gempa Palu. FGD yang digelar di Ambhara Hotel, Jakarta Selatan, Rabu, 5 Desember 2018 ini diinisiasi oleh Ditjen Cipta Karya dari Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.

Hati Penerima Bantuan Tzu Chi yang Bertaut Dengan Hati Relawan
04 Desember 2018Hari Minggu yang cerah di awal Desember, tepatnya tanggal 2 Desember 2018 komunitas relawan Tzu Chi di He Qi Barat 1 menggelar acara rutin pemberian bantuan kepada para Gan En Hu atau penerima bantuan Tzu Chi. Menjelang dimulainya acara, seorang Gan En Hu datang menghampiri relawan dengan membawa dua kantong plastik.
Bumi Sebagai Tempat Tinggal Bersama
04 Desember 2018Pagi itu, Minggu 2 Desember 2018 pukul 06.00 WIB, Relawan Tzu Chi di Xie Li Cikarang berdatangan ke Boulevard Thamrin, Ruko Simpruk Plaza Jababeka. Mereka datang untuk mengikuti acara peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia.

Hari Ibu yang Dirayakan Anak Asuh Tim Teratai
04 Desember 2018Relawan Tzu Chi di Komunitas He Qi Pusat setiap bulan di Minggu pertama mengadakan pertemuan dengan Anak-anak asuh Tim Teratai. Pada bulan Desember ini, pertemuan anak asuh jatuh pada Minggu, 2 Desember 2018. Sebanyak 73 orang, terdiri dari 45 anak asuh dan 28 wali anak asuh menghadiri pertemuan yang kali ini juga merayakan Hari Bakti atau Hari Ibu.
Merentangkan Jalan Yang Bajik
04 Desember 2018Tanpa terasa perjalanan kelas bimbingan budi pekerti di Tzu Chi Tebing Tinggi sudah berjalan hampir satu tahun. Pada Minggu, 25 November 2018 diadakan penutupannya. Kegiatan yang dimulai pada pukul 14.00 WIB ini diikuti oleh 41 Bodhisatwa cilik dan juga 40 relawan dari Tebing Tinggi dan Laut Tador.

Pelita dalam Gulita
03 Desember 2018
Bantuan Nasi Hangat Bagi Warga Korban Banjir di Lampung
03 Desember 2018Desa Rangai Tri Tunggal, Kecamatan Katibung, Kabupaten Lampung Selatan pada Jumat 30 November 2018 dini hari (pukul 04.00 WIB) mengalami banjir yang cukup parah. Relawan Tzu Chi Lampung pun meninjau langsung kondisi di sana di hari itu juga membawa bantuan 220 nasi bungkus dan 10 dus air mineral.