Berita
Perubahan itu Dimulai dari Diri Sendiri
29 November 2024Para mahasiswa Universitas International Batam mengunjungi Kantor Tzu Chi Batam untuk belajar tentang aksi nyata melestarikan lingkungan pada Minggu, 17 November 2024.
Donor Darah Tzu Chi Padang Memeriahkan HUT Mahkamah Agung
21 Agustus 2017Tzu Chi Padang bersama Palang Merah Indonesia Kota Padang turut memeriahkan hari ulang tahun Mahkamah Agung RI ke-72 yang jatuh pada Sabtu 19 Agustus 2017 dengan mengadakan donor darah.
Sekarang Aku Bisa Bicara dengan Jelas Loh..
18 Agustus 2017Bahagianya Usen, Bahagianya Relawan Tzu Chi
16 Agustus 2017Kesembuhan Anita, Kebahagiaan Keluarga
16 Agustus 2017Anita semestinya sudah bisa masuk sekolah dasar. Tapi, Komarudin sang ayah, dan En Li, ibunya memilih untuk menundanya lantaran tak tega jika kekurangan fisik putri semata wayangnya akan menjadi ejekan teman-temannya. “kalo sudah sembuh (bibir sumbingnya) saya akan sekolahin,” kata Komar berjanji.
Berwelas Asih dan Menjaga Kesehatan dengan Bervegetarian
16 Agustus 2017Dalam menyambut Bulan Tujuh Penuh Berkah yang bertepatan pada bulan Agustus, Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menyosialisasikan tentang bervegetarian. Salah satunya kepada murid-murid Xiao Tai Yang mengikuti kegiatan Kelas Budi Pekerti, Minggu, 13 Agustus 2017.
Bertekad Menjadi Cahaya Dunia
16 Agustus 2017Dalam Gathering Anak Asuh Beasiswa dan Pasien ini tak sedikit tamu undangan dan juga penerima bantuan yang tidak mampu membendung air mata. Mereka begitu terharu saat salah satu penerima bantuan, Annisa Nurrahmania bercerita tentang kondisi keluarganya melalui badai hidup.
Mengubah Duka Menjadi Sukacita
16 Agustus 2017Banjir bandang di Desa Batu Menangis, Sahabu, Derawa, Kalimantan Tengah menyebabkan warga kesulitan memenuhi kebutuhan pangan. Kondisi ini mengetuk hati relawan Tzu Chi Sinar Mas dengan segera mengirimkan bantuan.
Demi Kesembuhan Aden
15 Agustus 2017Sejak lahir Aden (1,5) mengalami bibir sumbing. Kekurangan ini membuat khawatir kedua orang tuanya. Dalam Baksos Kesehatan Tzu Chi ke-119 di RS Sentra Medika Cikarang, Aden menjadi satu dari 19 pasien bibir sumbing yang berhasil dioperasi.
Bersyukur dan Percaya Diri Dalam Meraih Mimpi
14 Agustus 2017Pada Minggu,6 Agustus 2017, Tim Teratai He Qi Pusat mengadakan pertemuan bulanan Anak Asuh di ITC Mangga Dua lantai 6. Jumlah anak asuh yang hadir sebanyak 48 orang, relawan 8 orang, Tzu Ching 4 orang dan alumni anak asuh 5 orang.
Menanam Kebajikan Sejak Usia Dini
14 Agustus 2017Rabu, 9 Agustus 2017, Tzu Chi Bandung menerima kunjungan 18 murid sekolah BPK Penabur Banda. Kunjungan ini merupakan salah satu program sekolah tersebut untuk mengenal berbagai organisasi yang ada di masyarakat.
Baksos Tzu Chi ke-119: Mengembalikan Keceriaan Rindu
14 Agustus 2017Yuningsih (34) berdiri mematung di depan sebuah ruang operasi di Rumah Sakit Sentra Medika Cikarang. Matanya terlihat sembab. Kedua tangannya mengatup di dada seraya berdoa. Di ruangan itu, anak bungsunya, Yunita Rindu Saputri (2) tengah menjalani operasi hernia oleh tim dokter dari TIMA Jakarta.
Siap Mendukung Karya Anak Bangsa
14 Agustus 2017Tzu Chi Medan menyumbangkan bibit sebagai bentuk penghijauan dan pelestarian lingkungan di Rumah Pinsil. Selain bibit tanaman, Tzu Chi Medan juga menyumbangkan buku-buku karya Master Cheng Yen untuk diletakkan di galeri seni Rumah Pinsil.
Baksos Tzu Chi ke 119: Melihat Lebih Jelas, Hati Lebih Bersyukur
11 Agustus 2017Menghimpun Keceriaan di Jagabita
10 Agustus 2017Rabu, 9 Agustus 2017, 47 anggota Tzu Ching dari Taiwan, Malaysia, dan Indonesia mengunjungi para penerima bantuan bedah rumah Tzu Chi di Desa Jagabita, Parung Panjang, Bogor. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengalaman dan berinteraksi langsung dengan para penerima bantuan.
Bulan Tujuh Lunar Penuh Berkah Bertema Family Fun Day
09 Agustus 2017Setiap tahun Yayasan Budha Tzu Chi selalu mengadakan acara Bulan Tujuh Lunar Penuh Berkah. Tahun ini acara dibuat berbeda, mengusung tema Family Fun Day, Relawan Tzu Chi Komunitas He Qi Utara 2 mengajak setiap orang menikmati suasana kebersamaan, penuh syukur dan sukacita.