Berita
Pemberkahan Akhir Tahun 2024: Merajut Cinta Kasih dan Harmoni
20 Januari 2025Melalui Pemberkahan Akhir Tahun 2024, Tzu Chi Medan merajut harmoni cinta kasih, menghadirkan seni, kebersamaan, dan kisah nyata yang menyentuh hati. Perayaan penuh makna untuk menginspirasi kebaikan tanpa batas.
Semangat Juang dan Senyum Stepfinie
11 Juli 2016Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Timur mengunjungi Stepfinie Porsalino, salah seorang penerima bantuan Tzu Chi yang mengalami kelumpuhan. Kunjungan kasih ini tak hanya membahagiakan keluarga Stepfinie Porsalino dan juga bagi relawan sendiri, namun ada pelajaran hidup yang bisa diteladani.
Berbagi Berkah Bersama Warga 13 Ilir Palembang
11 Juli 2016Warga 13 Ilir Palembang antusias mendatangi bazar sembako yang digelar Tzu Chi Palembang. Dengan hanya membayar Rp 50.000, warga bisa mendapatkan paket sembako senilai Rp 100.000.
Mengenal Misi Pelestarian Lingkungan Tzu Chi
05 Juli 2016 Sebanyak 55 orang mengikuti Pelatihan Relawan Baru (Kedua) yang diselenggarakan oleh Tzu Chi Batam pada tanggal 19 Juni 2016.Dengan Semangat Juara Ikut Kunjungan Kasih
05 Juli 2016Sabtu 25 Juni 2016, sejumlah relawan Tzu Chi dari komunitas He Qi Timur sudah berkumpul di pelataran gerbang depan Klub Kelapa Gading untuk memulai kegiatan kunjungan kasih dan survei kasus ke pasien penerima bantuan Tzu Chi. Diantaranya ada Sintawati, salah seorang yang pernah dibantu Tzu Chi.