Berita

Bersyukur Atas Masa Lalu dan Menyambut Masa Depan dengan Ketulusan

25 November 2024
Penutupan Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Bandung pada Minggu, 17 November 2024 diwarnai dengan kebersamaan anak-anak dan orang tua melalui berbagai permainan seru.

20 Tahun Tzu Chi Indonesia: Tzu Chi Papua dalam Sendra Tari

20 Tahun Tzu Chi Indonesia: Tzu Chi Papua dalam Sendra Tari

14 Oktober 2013

Sepanjang 20 tahun Tzu Chi berada di Indonesia, sepanjang itu pula relawan giat menyebarkan cinta kasih ke berbagai pelosok nusantara.

20 Tahun Tzu Chi Indonesia: Kegiatan Awal Tzu Chi Banyak di Tangerang

20 Tahun Tzu Chi Indonesia: Kegiatan Awal Tzu Chi Banyak di Tangerang

14 Oktober 2013 Sumbangsih Tzu Chi Tangerang terus mengalir bagai aliran air yang tiada henti. Tzu Chi yang terus bersumbangsih mampu memberikan kesejukan bagi para warga yang membutuhkan.
Perumahan Cinta Kasih Kasih Padang

Perumahan Cinta Kasih Kasih Padang

11 Oktober 2013 Melihat kehidupan warga Perumahan Cinta Kasih Tzu Chi  Padang yang begitu menjaga lingkungan dan dapat hidup bahagia dengan warga sekitar, sungguh membuah hati ini menjadi teduh dan yakin jika memang Tzu Chi dalam memberikan tidak mengenal ras, suku bangsa, dan agama.
Kupon Beras Untuk Warga Rusun

Kupon Beras Untuk Warga Rusun

10 Oktober 2013 Kami sangat bersyukur acara pembagian kupon ini berjalan dengan sangat lancar dan tidak ada hambatan apapun. Semoga pada saat kami membagikan beras akan sama seperti hari ini, Gan En.
Mengalirkan Semangat Cinta Kasih di Kota Jambi

Mengalirkan Semangat Cinta Kasih di Kota Jambi

10 Oktober 2013 Gathering hari ini dimulai dengan sharing Suriadi Shixiong mengenai Sejarah Tzu Chi, semangat celangan bambu juga visi misi Tzu Chi juga ditayangkan video kilas balik Tzu Chi yang menginspirasi.
Ajang pembinaan diri bagi Tzu Ching

Ajang pembinaan diri bagi Tzu Ching

09 Oktober 2013 Dalam setiap kegiatan Tzu Chi, para relawan selalu menerapkan budaya humanis dalam berinteraksi dengan sesama. Sangatlah baik bila budaya humanis Tzu Chi tersebut bisa dibawa pulang ke rumah masing-masing.
Harapan Baru

Harapan Baru

09 Oktober 2013 Hari itu, Minggu, 29 September 2013, tengah dilaksanakan screening untuk menyaring pasien yang nantinya akan dioperasi di baksos kesehatan ke-93 di Batam.
Merangkul Kehidupan dengan Butiran Cinta Kasih

Merangkul Kehidupan dengan Butiran Cinta Kasih

09 Oktober 2013 Hal ini dilakukan agar bantuan yang diberikan tepat pada sasarannya, dan lebih dari itu, relawan juga dapat melihat langsung bagaimana kehidupan para penerima bantuan tersebut sehingga kita dapat senantiasa bersyukur dengan berkah yang kita miliki.
Butiran Benih Cinta Kasih untuk Pademangan

Butiran Benih Cinta Kasih untuk Pademangan

08 Oktober 2013 Tanggal 21 dan 22 September 2013, Pangkalan Utama Angkatan Laut (LANTAMAL) III, yang berada di jalan Gunung Sahari – Jakarta Utara menjadi lokasi pembagian beras sebanyak 4.300 karung.
Depo Pelestarian Lingkungan untuk Masyarakat Kisaran

Depo Pelestarian Lingkungan untuk Masyarakat Kisaran

08 Oktober 2013 Eksplorasi berlebihan terhadap bumi dan isinya yang dilakukan oleh manusia demi memenuhi segala kebutuhan hidup telah mengakibatkan bumi sakit. Oleh karena itu, sudah sepantasnya kita bersyukur atas karunia yang Tuhan berikan dengan giat menjaga bumi dan melestarikan lingkungan.
Pembagian Beras di Muara Angke

Pembagian Beras di Muara Angke

08 Oktober 2013 Tidak hanya membagikan beras, tetapi relawan juga melakukan sosialisasi semangat celengan bambu kepada para warga Perumahan Cinta Kasih Muara Angke. Dengan harapan para warga juga dapat menyisihkan sedikit dari uang belanja mereka untuk menolong orang lain.
Beras Cinta Kasih dan Celengan Bambu

Beras Cinta Kasih dan Celengan Bambu

07 Oktober 2013 Salah satu warga, Saman merasa senang mendapat celengan bambu, karena dengan celengan ini dia akan menyisihkan uangnya secara berkala seribu atau dua ribu rupiah untuk beramal katanya.
“Ungkapan Syukur dalam Berkah”`

“Ungkapan Syukur dalam Berkah”`

04 Oktober 2013 Terlihat para penerima beras mengantri dengan tertib dan sabar menunggu giliran. Para relawan Hu Ai Gading juga menjalani tugas masing-masing dengan baik demi kelancaran kegiatan tersebut.
Kegiatan Kecil yang Berdampak Besar Bagi Bumi

Kegiatan Kecil yang Berdampak Besar Bagi Bumi

04 Oktober 2013 Ketika manusia memiliki kebebasan untuk memilih, dan kebebasan tersebut digunakan untuk memilih melakukan upaya-upaya nyata pelestarian lingkungan, maka di sinilah rasa cinta dan hormat terhadap bumi ini terpancar.
Mengajarkan Arti Balas Budi Sejak Dini

Mengajarkan Arti Balas Budi Sejak Dini

04 Oktober 2013 Simpati adalah sikap saling peduli terhadap temannya, sikap senang jika melihat orang lain bahagia dan empati merupakan sikap sedih jika melihat orang lain menderita sehingga timbul niat untuk membantu atau menolongnya.
Dengan keyakinan yang benar, perjalanan hidup seseorang tidak akan menyimpang.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -