Berita

"Menyebar Kebajikan, Merangkai Kebahagiaan di Awal Tahun"

16 Januari 2025
Relawan Tzu Chi Tanjung Balai Karimun menyambut tahun baru dengan semangat kebajikan, membagikan undangan digital untuk acara Pemberkahan Akhir Tahun. Sebuah ide yang unik sekaligus menarik perhatian.

Topan Haiyan: Mengumpulkan Semua Bantuan

Topan Haiyan: Mengumpulkan Semua Bantuan

13 November 2013 Relawan Tzu Chi di Taipei dan Hualien mengepak nasi instan dan 30.000 lembar selimut untuk bantuan bencana, diperkirakan akan diangkut dengan pesawat tentara dan diterbangkan ke Filipina pada 12 November 2013.
Suara Kasih: Mengubah Pola Pikir agar Dunia Terasa Lebih Indah

Suara Kasih: Mengubah Pola Pikir agar Dunia Terasa Lebih Indah

13 November 2013 Waktu berlalu dengan sangat cepat. Setiap tahun, saya selalu menantikan saat ini, yakni kalian pulang untuk dilantik. Setelah dilantik, bukan berarti kalian sudah lulus. Sebenarnya, setelah pelantikan ini, barulah kalian akan benar-benar memulai langkah awal.
Aksi Nyata Melakukan Kebajikan

Aksi Nyata Melakukan Kebajikan

12 November 2013 Dalam aksi nyata kebajikan ini, PT Summarecon mengajak para karyawan, tenant-tenant mal dan pihak-pihak yang terkait dengan Summarecon untuk turut bersumbangsih. “Kami mengajak karyawan, tenant-tenant mal untuk memiliki welas asih untuk melakukan hal-hal kecil menjadi hal besar.
Teladan Cinta Kasih

Teladan Cinta Kasih

11 November 2013 Insan Tzu Chi Indonesia hampir di setiap komunitasnya juga melakukan kegiatan donor darah yang bekerjasama dengan PMI secara rutin. Donor darah juga merupakan perwujudan atau praktik dari cinta kasih universal. Master Cheng Yen dalam kata perenungannya mengatakan;
Simfoni antar Kehidupan

Simfoni antar Kehidupan

11 November 2013 Dengan adanya kumpulan niat baik dari para peserta tentunya kehidupan akan memiliki  “Simfoni Antar Kehidupan.” Karena dengan bersumbangsih kita akan mendapatkan ketenangan hati, rasa nyaman dan kegembiraan yang tiada bandingnya.
Menanti Selama 14 Tahun

Menanti Selama 14 Tahun

11 November 2013 Setelah menjalani seleksi, Masir pun dinyatakan boleh menjalani operasi Katarak pada hari Jumat 8 November 2013. Pada pagi hari, saat ia mendaftarkan kembali dirinya di meja pendaftaran, semangatnya terlihat menggebu-gebu.
Baksos Tzu Chi pertama di Pontianak

Baksos Tzu Chi pertama di Pontianak

10 November 2013 Bakti sosial kesehatan Tzu Chi ke-94 yang memberikan pengobatan katarak dan ptrygium untuk warga tidak mampu di Kalimantan Barat mulai dilaksanakan pada hari Jumat 8 November 2013, di Rumah Sakit Bhayangkara Anton Soedjarwo.
Tak Ada Kata Susah

Tak Ada Kata Susah

09 November 2013 ketika lewat tengah hari, nama Tjin pun dipanggil. Dan Lusiana mendapatkan tugas mencuci kaki ibunya. Luar biasa rasa haru yang dipancarkan oleh Tjin. Karenanya sebelum menjalani operasi dengan senyuman yang lebar ia berkata kepada saya kalau hatinya begitu senang.
Cinta Kasih Universal

Cinta Kasih Universal

08 November 2013 Relawan-relawan Tzu Chi pun terlihat sibuk menata tempat dan membimbing para calon pasien untuk diarahkan ke bagian pemeriksaan medis.
Belajar Menghargai Diri Sendiri dengan Menjaga Kesehatan Tubuh

Belajar Menghargai Diri Sendiri dengan Menjaga Kesehatan Tubuh

08 November 2013 Dalam kelas budi pekerti itu, telah dijelaskan tentang manfaat hidup sehat dan kerugian apabila tidak hidup sehat. Selain itu juga dijelaskan gaya hidup sehat yang bisa dimulai dari hal-hal kecil.
Pelestarian Lingkungan Bagai Mentari Tak Terbenam

Pelestarian Lingkungan Bagai Mentari Tak Terbenam

08 November 2013 Tujuan Tzu Ching singgah di pulau tersebut untuk melakukan pelestarian lingkungan dengan memungut seluruh sampah yang ada ditepi-tepi pantai. Cuaca cukup bersahabat saat itu.
Cara Sederhana Dalam Mengatasi Gangguan Kesehatan

Cara Sederhana Dalam Mengatasi Gangguan Kesehatan

07 November 2013 Tujuan dari kegiatan ini agar anggota TIMA Bandung khsusunya dokter gigi mendapatkan ilmu yang bermanfaat serta dapat dipraktikkan langsung dikemudian hari.
Ramah Tamah Tzu Ching di Pontianak

Ramah Tamah Tzu Ching di Pontianak

07 November 2013 Generasi muda adalah harapan kita untuk mengubah dunia menjadi lebih baik lagi. Mereka adalah ‘ahli waris’ generasi sebelumnya yang mengemban amanat dan tanggung jawab dalam mewujudkan keharmonisan di dunia ini.
Mengenggam Jalinan Jodoh

Mengenggam Jalinan Jodoh

07 November 2013 Demi tercapainya tujuan tersebut, mengadakan pelatihan relawan baru secara rutin merupakan salah satu upaya yang penting. Melalui pelatihan rutin, diharapkan para peserta akan semakin mengerti tentang Tzu Chi beserta misi-misinya.
Lahirnya Tzu Chi di Jambi

Lahirnya Tzu Chi di Jambi

06 November 2013 Melalui jodoh yang terjalin hari itu, terselip sebuah harapan jodoh baik yang kini telah terjalin, dapat terus berkembang dan berakar. Semoga dengan adanya kepengurusan, para relawan Tzu Chi Jambi dapat bersama-sama mengalirkan aliran cinta kasih universal di Kota Jambi.
Bekerja untuk hidup sangatlah menderita; hidup untuk bekerja amatlah menyenangkan.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -