Berita

Makin Paham Cara Menjaga Kesehatan karena Baksos Kesehatan Degeneratif

25 Juli 2024
Sebanyak 474 warga Sunter semakin paham bagaimana menjaga kondisi tubuh mereka karena ikut bakti sosial kesehatan degeneratif yang diadakan oleh relawan komunitas He Qi Pusat.

Malam keakraban Bedah Buku

Malam keakraban Bedah Buku

09 Januari 2013
Hidup harus senantiasa bersyukur agar dapat menghargai berkah, memanfaatkan berkah dan menciptakan berkah. Bersyukurlah dengan masa-masa sulit, karena di masa itulah kamu tumbuh. Bersyukurlah atas keterbatasanmu karena memberikanmu pelajaran yang paling berharga.
Suara Kasih: Membangkitkan Kekayaan Spiritual

Suara Kasih: Membangkitkan Kekayaan Spiritual

09 Januari 2013 Tayangan tentang relawan Afrika Selatan ini membuat saya sungguh tersentuh. Sekitar bulan Juni lalu, kita mengirimkan lebih dari 600 ton beras dari Taiwan ke Afrika Selatan. Insan Tzu Chi di Afrika Selatan tidak memiliki keinginan yang besar dan tahu berpuas diri.
Burung Walet Telah Kembali (Bag.2)

Burung Walet Telah Kembali (Bag.2)

08 Januari 2013 Kami pun bergegas ke suatu tempat untuk memakai peralatan berkebun, sarung tangan, sepatu boot dan topi. Kesempatan ini sungguh sangat jarang bisa di dapat, Shifu bilang kunyit ini di tanam selama 2 tahun dan kali ini jadi berkah kita untuk memanennya.
Burung Walet Telah Kembali (Bag.1)

Burung Walet Telah Kembali (Bag.1)

08 Januari 2013 Ini bukan kepulanganku yang pertama kalinya, dan masih teringat Tzu Ching Camp International tahun 2011, lagu Yan Zi Gui Lai ini diputar dan seluruh Tzu Ching sedunia bersama-sama berjanji untuk pulang ke Taiwan di akhir tahun 2012, karena sebuah jalinan jodoh yang begitu luar biasa akhirnya saya bisa menepati janji itu.
Suara Kasih: Peringatan 15 Tahun Da Ai TV

Suara Kasih: Peringatan 15 Tahun Da Ai TV

08 Januari 2013 Dari tahun ke tahun, Da Ai TV mengukir sejarah bagi dunia, menjadi saksi sejarah zaman sekarang, serta menulis sejarah bagi Tzu Chi. Setelah melihat dan mendengar penjelasan staf kita dengan bersungguh hati, saya sungguh merasa bahwa kehidupan ini penuh dengan harapan.
Membuka Lembaran Baru

Membuka Lembaran Baru

08 Januari 2013 Kesehatan adalah modal utama dalam kehidupan setiap manusia,  namun apa jadinya bila modal tersebut berkurang dan mempengaruhi aktivitas dan kehidupan kita? Seperti misalnya indera penglihatan, dimana mata bisa merenspon dan menerima cahaya untuk menangkap serta menggambarkan suatu obyek di sekitar kita.
Satu Kehangatan Satu Keluarga yang Utuh

Satu Kehangatan Satu Keluarga yang Utuh

08 Januari 2013 Perbedaan agama, budaya, status, maupun keadaan fisik bukan suatu kendala untuk selalu memberikan kasih sayang yang tulus. Khususnya dalam perbedaan agama, bahwa istilah tembok pemisah itu tidak berlaku dan tidak akan pernah ada untuk memisahkan sikap cinta kasih yang universal.
Sukacita di Hari Natal

Sukacita di Hari Natal

07 Januari 2013 Acara dimulai dengan memperkenalkan bahwa Yayasan Buddha Tzu Chi adalah sebuah yayasan yang lintas agama, suku dan ras. Juga ditayangkan Video Kisah Tzu Chi dan ceramah Master.
Resolusi di Awal Tahun

Resolusi di Awal Tahun

07 Januari 2013 Semangat pagi di hari pertama di tahun 2013, kebahagian dan rasa syukur terpancar di wajah relawan, bersyukur karena sudah melawati tahun 2012 dan berbahagia karena akan menghadapi tahun 2013 dengan penuh pengharapan baru. “Happy New Year,” ujar para Shixiong dan Shijie saling menyapa.
Suara Kasih: Menyebarkan Kebajikan ke Seluruh Penjuru Dunia

Suara Kasih: Menyebarkan Kebajikan ke Seluruh Penjuru Dunia

07 Januari 2013 Kita harus terus menyebarkan cinta kasih hingga ke seluruh pelosok dunia. Saat cinta kasih tersebar ke seluruh dunia, maka orang yang menderita akan berkesempatan menerima bantuan.
 Pameran Budaya Humanis

Pameran Budaya Humanis

04 Januari 2013
Isi acara gathering pendidikan hampir sama seperti yang diadakan tahun sebelumnya. Namun, ada sedikit spesial. Yakni, dihadirkan Bodhisatwa cilik yang berbakat dalam bidang musik yaitu biola dan piano untuk memainkan lagu-lagu Tzu Chi.
Mengawali Tahun Baru dengan Mencintai Alam

Mengawali Tahun Baru dengan Mencintai Alam

04 Januari 2013 Hari semakin siang dan para pengunjung pantai yang berlibur bersama keluarga mereka semakin banyak, akan tetapi para relawan masih tetap semangat untuk membersihkan pantai. Pada pukul 12.30 WIB para relawan sudah selesei membersihkan sampah.
Alam dan Manusia Saling Berdampingan

Alam dan Manusia Saling Berdampingan

04 Januari 2013 Bekerjasama dengan Rumah Baca Bakau, DAAI TV Medan dan Yayasan Buddha Tzu Chi Cabang Medan, mengadakan kegiatan bakti sosial, penanaman bibit bakau di Desa Percut, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara.
Suara Kasih: Kebijaksanaan dan Kedamaian Batin

Suara Kasih: Kebijaksanaan dan Kedamaian Batin

04 Januari 2013 Setiap orang hendaknya memiliki kebijaksanaan. Selain berpengetahuan, kita juga harus memiliki kebijaksanaan. Orang yang memiliki kebijaksanaan akan selalu berjalan di jalan yang benar.
Sosialisasi dan Pelestarian Lingkungan

Sosialisasi dan Pelestarian Lingkungan

03 Januari 2013
Pelestarian Lingkungan juga merupakan salah satu misi penting dalam misi Tzu Chi karena kita semua sebagai penghuni bumi yang telah menerima banyak berkah berupa sumber daya alam berterima kasih kepada alam semesta dengan cara merawat bumi kita ini.
Semua manusia berkeinginan untuk "memiliki", padahal "memiliki" adalah sumber dari kerisauan.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -