Berita

Bersyukur Atas Masa Lalu dan Menyambut Masa Depan dengan Ketulusan

25 November 2024
Penutupan Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Bandung pada Minggu, 17 November 2024 diwarnai dengan kebersamaan anak-anak dan orang tua melalui berbagai permainan seru.

Isyarat Tangan dalam Dharma

Isyarat Tangan dalam Dharma

21 September 2012 “Doa Bersama Bulan Tujuh Lunar Penuh Berkah” merupakan kegiatan dari bulan tujuh lunar penuh berkah kali ini yang setiap tahunnya rutin diadakan oleh Yayasan Buddha Tzu Chi. Pada tanggal 9 September 2012 untuk pertama kalinya acara ini diadakan di Aula Jing Si, Pantai Indah Kapuk.
Suara Kasih: Mengenang Keluhuran  para Silent mentor

Suara Kasih: Mengenang Keluhuran para Silent mentor

21 September 2012 Hari ini terdapat beberapa kisah di dalam catatan sejarah Tzu Chi. Tanggal 10 September empat puluh tahun silam, klinik kesehatan Tzu Chi di Hualien mulai beroperasi. Saat itu, misi amal Tzu Chi baru berdiri enam tahun.
Suara Kasih : Peresmian Pusat Kesehatan Tzu Chi di Suzhou

Suara Kasih : Peresmian Pusat Kesehatan Tzu Chi di Suzhou

20 September 2012 Banyak rasa syukur yang tak habis saya ungkapkan. Banyak rasa syukur yang tak habis saya ungkapkan. Saya juga ingin mengingatkan setiap orang untuk memandang ke seluruh dunia setiap hari.
Jalinan Jodoh Dalam Pelestarian Lingkungan

Jalinan Jodoh Dalam Pelestarian Lingkungan

20 September 2012 Relawan Starbuck untuk yang ke sekian kalinya kembali mengunjungi Depo Pelestarian Lingkungan Tzu Chi untuk  melakukan kegiatan Daur Ulang. Pada tanggal 14 September 2012,  relawan dari  Starbuck datang ke Depo Pelestarian Lingkungan Tzu Chi Surabaya dengan penuh semangat.
Suara kasih : Menciptakan Karma Baik demi Melindungi Bumi

Suara kasih : Menciptakan Karma Baik demi Melindungi Bumi

19 September 2012 Saya berharap benih cinta kasih bisa tersebar ke seluruh dunia dan bisa tercipta hutan Bodhi yang tumbuh dari satu akar yang sama. Semoga dunia bisa aman dan tenteram serta terbebas dari bencana.
Suara Kasih: Berpegang Teguh pada Tekad

Suara Kasih: Berpegang Teguh pada Tekad

19 September 2012 Sebanyak 6 kali, Master Jian Zhen berusaha melakukan perjalanan ke Jepang,tetapi selalu menghadapi berbagai rintangan. Beliau gagal pada 5 perjalanan pertama akibat kondisi iklim, manusia, dan sebab-sebab lainnya. Hingga saat sudah berusia lanjut dan kehilangan daya penglihatan, beliau tetap bersikeras berangkat ke Jepang.
Belajar Merangkai Struktur Artikel

Belajar Merangkai Struktur Artikel

18 September 2012 Goresan tinta yang ditorehkan di atas kertas membuahkan sebuah artikel yang terdiri dari gabungan kalimat-kalimat disusun secara sistematis membentuk paragraf atau alenia. Tidak hanya sekedar menyusun dan menggabungkan kata-kata, namun membutuhkan keterkaitan antara kalimat yang satu dengan yang lainnya.
Membalut Luka di Jiwa

Membalut Luka di Jiwa

18 September 2012 Bencana terus terjadi di negara Indonesia bahkan di belahan dunia. Pada hari Sabtu, 8 September 2012 pertama kalinya Kecamatan Pamijahan, Bogor diguncang gempa. Tiga Desa di Kecamatan Pamijahan, Bogor mengalami kerukasan rumah akibat dampak gempa bumi.
Tegar Menjalani Hidup

Tegar Menjalani Hidup

17 September 2012 Pada kesempatan kali ini saya bersama Liwan Shixiong dan 5 relawan lainnya mengunjungi seorang pasien. Bertempat di Tanah Pasir, Gang Arca, Kecamatan Tambora – Kelurahan Penjaringan Jakarta, kami pun berjalan masuk ke sebuah lorong gelap dengan lebar setengah meter. Menaiki sebuah tangga yang cukup terjal dan melewati teras yang sangat sempit untuk dapat sampai ke rumah pasien.
Menggapai Asa Yang Ada

Menggapai Asa Yang Ada

17 September 2012 Setelah menikmati liburan yang panjang saatnya kini kembali melakukan kebajikan. Pada hari Minggu, 2 September 2012, saya mengikuti kegiatan kunjungan kasih He Qi utara yang pelaksanaannya diadakan setiap bulan sekali minggu pertama di Jing Si Books & Café Pluit.
Mewariskan aliran air yang jernih

Mewariskan aliran air yang jernih

15 September 2012 Minggu, 2 September 2012, Posko Pelestarian Lingkungan Tzu Chi Citra 5 yang bertempat di balai pertemuan Citra 5 mendapat kunjungan dari anak-anak sekolah minggu Vihara Dharma Ratna, Duta Garden, Tangerang.  
Suara Kasih: Memetik Hikmah dari Bencana

Suara Kasih: Memetik Hikmah dari Bencana

15 September 2012 Sebersit pikiran menyimpang dari segelintir orang bisa mendatangkan bencana yang besar dan penderitaan bagi dunia. Sungguh membuat orang sedih melihatnya. Jadi, keharmonisan itu  berasal dari batin manusia. Batin manusia harus dibimbing ke arah yang benar. Asalkan memiliki arah yang benar, pikiran manusia akan damai dan harmonis.
Kelas Budi Pekerti bagi Generasi Baru

Kelas Budi Pekerti bagi Generasi Baru

15 September 2012 Budi Pekerti bagi generasi baru merupakan langkah awal yang baik untuk memantapkan insan Tzu Chi. Pertemuan kedua kelas Budi Pekerti yang diadakan di Kantor Tzu Chi Tanjung Balai Karimun.
Bersilaturahmi Sambil Melatih Diri

Bersilaturahmi Sambil Melatih Diri

14 September 2012 Kunjungan kasih ini selain mempererat tali persaudaraan antar relawan dengan para penerima bantuan, juga merupakan pengalaman yang sangat berarti bagi seluruh insan Tzu Chi agar dapat melatih diri dan ikut merasakan penderitaan yang sedang dihadapi oleh para penerima bantuan.
Pikiran Manusia yang Menentukan

Pikiran Manusia yang Menentukan

13 September 2012 Liwan Shixiong pada hari ini juga memberikan sharing yang berkaitan dengan ceramah Master Cheng Yen, Liwan mengatakan bahwa lidah kita tak bertulang, pikiran kita tidak mudah diatur dan majikan kita adalah diri kita sendiri.
Menyayangi dan melindungi benda di sekitar kita, berarti menghargai berkah dan mengenal rasa puas.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -