Berita

Bersyukur Atas Masa Lalu dan Menyambut Masa Depan dengan Ketulusan

25 November 2024
Penutupan Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Bandung pada Minggu, 17 November 2024 diwarnai dengan kebersamaan anak-anak dan orang tua melalui berbagai permainan seru.

Impian Adalah Dasar Dalam Penulisan

Impian Adalah Dasar Dalam Penulisan

20 Juli 2012 Apriyanto Shixiong menyatakan bahwa setiap artikel yang baik memiliki dua perangkat, yaitu perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software). Agar artikel dapat menjalankan fungsinya, kedua perangkat tersebut harus disertakan dalam proses penulisan artikel pasien.
Suara Kasih: Semangat Celengan Cinta Kasih

Suara Kasih: Semangat Celengan Cinta Kasih

19 Juli 2012 Bodhisatwa sekalian, kita sungguh harus belajar dari anak-anak. Saya sering berkata bahwa manusia pada dasarnya bersifat bajik. Di dalam diri anak yang semakin kecil, Karena itu, semakin kecil usia anak-anak, hatinya semakin bersih dan tanpa noda dan semakin dekat dengan hakikat kebuddhaan.
Bergandengan Tangan Melestarikan Bumi

Bergandengan Tangan Melestarikan Bumi

19 Juli 2012 Pada Tanggal 15 Juli 2012. Cuaca yang mendung tidak mematahkan semangat para Tzu Ching Batam untuk melakukan kegiatan pelestarian lingkungan dengan tema “Pelestarian Lingkunga Bagai Mentari Tak Terbenam”. Estafet cinta kasih bagi bumi kita yang diadakan serentak pada hari ini oleh Tzu Ching sedunia dalam tempat dan jam yang berbeda.
Menjadi Tim

Menjadi Tim "Zhen Shan Mei"

19 Juli 2012 Kesan lain yang bisa saya rasakan adalah dari tim relawan 3 in 1 (Zhen, Shan, Mei) itu sendiri. Ada kekompakan dan perasaan kekeluargaannya kuat sekali. Mereka membuka pintu dan memberi ruang semua relawan untuk masuk didalamnya.
Gathering Relawan 3 in 1 Nasional

Gathering Relawan 3 in 1 Nasional

18 Juli 2012 Dalam rangka memperkuat tali keakraban di antara sesama relawan 3 in 1 Tzu Chi, maka pada tanggal 14-15 Juli 2012, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia mengadakan acara gathering dan pelatihan di Sekolah Tzu Chi, Pantai Indah Kapuk.
Kami Sahabat Bumi

Kami Sahabat Bumi

18 Juli 2012 Hari Minggu, 15 Juli 2012, Tzu Ching Indonesia bersama-sama melakukan kegiatan pelestarian lingkungan di berbagai daerah, mulai dari Medan, Batam, Pekanbaru, Jakarta, Tangerang, Bandung, hingga Singkawang. Sebanyak 245 generasi muda Indonesia pun bergerak melakukan pelestarian lingkungan pada hari itu.
Suara Kasih: Memahami dan Mempraktikkan Dharma

Suara Kasih: Memahami dan Mempraktikkan Dharma

18 Juli 2012 Untuk menciptakan keharmonisan dalam masyarakat, setiap orang hendaknya bersumbangsih bersama. Sedikit demi sedikit kekuatan yang terhimpun dari setiap orang dapat digunakan untuk membantu banyak orang. Saya berharap setiap orang dapat menyerap Dharma yang benar ke dalam hati. Janganlah berjalan menyimpang. Berjalan menyimpang sedikit saja, kita akan jauh tersesat.
Baksos Pengobatan di Desa Sungai Buaya

Baksos Pengobatan di Desa Sungai Buaya

18 Juli 2012 Setibanya di lokasi baksos, relawan-relawan langsung bergerak ke posnya bertugas masing-masing, dengan jumlah relawan sekitar 62 orang, mereka bekerjasama saling membantu satu sama lainnya.
Wujud Kasih untuk Bumi

Wujud Kasih untuk Bumi

17 Juli 2012 Setelah segala persiapan selesai pukul 6.45 pagi, masyarakat sekitar komplek mulai terlihat berdatangan ke stan. Ketua Tzu Ching Medan, Rina Tong xue pun mulai menjelaskan pada para pengunjung yang datang mengenai pelestarian lingkungan, dalam hal ini 5R + V.
Suara Kasih : Membangkitkan Kebijaksanaan

Suara Kasih : Membangkitkan Kebijaksanaan

17 Juli 2012 Misi kita yang terbesar sekarang adalah membimbing semua umat manusia agar menyelaraskan hati. Dengan demikian, barulah empat unsur alam bisa berjalan dengan selaras. Dengan hati yang damai, manusia akan berinteraksi dengan harmonis.
Binar Penerang Masa Depan

Binar Penerang Masa Depan

16 Juli 2012 Para relawan Tzu Chi yang mendampingi berharap para murid TK Bhayangkari 02 tidak hanya mendapat pendidikan akademik yang baik tetapi juga mendapat pembelajaran budaya humanis. Sehingga nilai pendidikan di sekolah ini menjadi lebih bermakna.
Menjadi Tuan Rumah yang Baik

Menjadi Tuan Rumah yang Baik

16 Juli 2012 Banyak relawan Tzu Chi yang sudah mulai menandai tanggal 7 Oktober 2012 di kalendernya masing-masing. Hari bersejarah tersebut merupakan hari penuh berkah yang ditunggu-tunggu oleh semua insan Tzu Chi Indonesia, di mana Aula Jing Si akan diresmikan dengan berkah dari banyak orang.
Suara Kasih: Kembali pada Sifat Hakiki

Suara Kasih: Kembali pada Sifat Hakiki

16 Juli 2012 Tanpa praktik nyata, benih Dharma akan selalu tersimpan. Benih itu hanya akan tersimpan di dalam hati. Tanpa praktik nyata, bagaimana kita bisa membimbing orang lain? Orang yang telah berjalan di Jalan Bodhisatwa harus membimbing orang yang belum menapaki Jalan Bodhisatwa.
Belajar Memahami Dharma

Belajar Memahami Dharma

13 Juli 2012 Master Cheng Yen menggambarkan pikiran manusia itu seperti “Sun Go Kong”, melambangkan “hati” yang tidak bisa tenang dan selalu melompat kesana kemari. Meskipun demikian ia tidak pernah lepas dari 5 jari sang Buddha.
Bergembira Bersama Opa dan Oma

Bergembira Bersama Opa dan Oma

13 Juli 2012
Dengan wajah yang ceria dan segar, para relawan tengah bersiap-siap menempuh perjalanan untuk melaksanakan kegiatan kunjungan kasih. Pukul 8.00, rombongan relawan berangkat menuju Bukit Sentul dengan berbekal semangat dan harapan untuk saling berbagi bersama para opa dan oma.
Bertuturlah dengan kata yang baik, berpikirlah dengan niat yang baik, lakukanlah perbuatan yang baik.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -