Berita
Bersyukur Atas Masa Lalu dan Menyambut Masa Depan dengan Ketulusan
25 November 2024Penutupan Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Bandung pada Minggu, 17 November 2024 diwarnai dengan kebersamaan anak-anak dan orang tua melalui berbagai permainan seru.
Mengobati Kesedihan Opa Oma
11 Juni 2012 Kunjungan kasih ke panti-panti sosial merupakan agenda rutin Tzu Chi Bandung. Oleh karena itu, para relawan Tzu Chi pun sudah dibuat akrab dengan suasana panti. Pada hari itu, suasana Panti Wreda Karitas jauh berbeda, tidak seperti biasanya.Apresiasi bagi Relawan Konsumsi
10 Juni 2012 Pada tanggal 5 Juni 2012, siswa-siswi mempersembahkan teh hangat bagi para shigu-shibo dan menghibur mereka dengan berbagai pertunjukkan isyarat tangan sebagai bentuk penghargaan atas sumbangsih mereka selama ini.Baksos Papua: Sebuah Panggilan Jiwa (Bag. 2)
08 Juni 2012 Jumlah pasien baksos kesehatan yang banyak juga menuntut kecepatan, ketepatan, dan kesempurnaan dalam melakukan operasi. Dan sebagai dokter, tugas berat tentunya bagi dr. Danny untuk menangani pasien yang jumlahnya melebihi waktu normal praktiknya.Baksos Papua: Sebuah Panggilan Jiwa (Bag. 1)
08 Juni 2012 Hari itu, Kamis 31 Mei 2012, operasi mata (katarak) dan bibir sumbing baru akan dimulai. Para dokter sudah bersiap-siap untuk mengoperasi pasien yang datang dari berbagai pelosok desa di Kabupaten Manokwari, Papua Barat.Merangkul Sesama
08 Juni 2012Senyuman terukir di wajah warga Kapuk Muara saat menerima paket bantuan kebakaran yang diberikan oleh Yayasan Buddha Tzu Chi. Setidaknya kesedihan itu sedikit terobati karena Rabu, 6 Juni, sekitar 30 relawan datang bersama dengan membawa paket bantuan yang akan diberikan kepada warga.
Suara Kasih: Menyerap Dharma ke Dalam Hati
08 Juni 2012 Segala sesuatu yang kita temui sekarang adalah buah dari benih yang kita tanam. Jadi, kita harus mempersiapkan benih dan kondisi untuk masa mendatang dengan sebaik mungkin. Kita harus senantiasa menyucikan batin kita dan senantiasa membabarkan Dharma di tengah masyarakat.Kebakaran di Kapuk Muara
07 Juni 2012 Kebakaran kembali terjadi di Jalan Kapuk Muara Raya Rt.6/05, Penjaringan, Pejagalan, Jakarta Utara. Kebakaran terjadi di daerah pemukiman padat penduduk dan menghanguskan 37 rumah.