Berita
Cinta Kasih Mengalir dari Setetes Darah
17 April 2025Donor darah Tzu Chi di Sekolah Kusuma Bangsa Palembang pada Minggu, 13 April 2025 menjadi wujud nyata kepedulian sosial, dengan ratusan partisipan dan dukungan dari PMI Kota Palembang.

Internasional : Liputan The Wall Street Journal
01 April 2010Pada bagian akhir artikelnya, ditulis pendapat salah seorang relawan Tzu Chi Indonesia Chen Fengling yang mengatakan,”Ini adalah suatu keharusan.” Dan yang menjadi suatu yang patut dipuji yakni sebuah budaya kemanusiaan dari Tzu Chi itu sendiri.

Perhatian untuk "Seniman Bangunan"
01 April 2010Sejak pagi hari, kesibukan juga sudah tampak di ruang dapur Aula Jing Si. Relawan Tzu Chi memasak bubur kacang hijau untuk dibagikan kepada para seniman bangunan.

Suara Kasih : Menyelamatkan Bumi
01 April 2010Seorang relawan yang sudah lanjut usia menuturkan, “Saya lebih suka berada di posko daur ulang. Meski pandangan tak jelas, saya bisa merasakannya dengan tangan. Mengapa saya harus tinggal di panti jompo dan diperlakukan seperti anak kecil? Banyak yang bisa saya kerjakan di sini. Bukankah begitu lebih baik dan lebih gembira?”

Suara Kasih : Bervegetarian Melindungi Bumi
31 Maret 2010Mensosialisasikan vegetarian demi melindungi bumi Murid TK Tzu Chi Malaysia memiliki kebijaksanaan dan welas asih Menyelaraskan hati dan pikiran serta hidup hemat Menghargai dan memperpanjang usia barang materi

Internasional: Gereja Cinta Kasih Bunun
31 Maret 2010Perumahan Cinta Kasih di Shanlin banyak dihuni oleh penduduk asli Suku Bunung. Maka di perumahan tersebut dibangunlah 2 gereja sehingga para warganya dapat melanjutkan kegiatan beribadah mereka. Salah satu gereja yang telah dibangun ukurannya sama persis dengan yang lama yakni Gereja Presbiterian dan oleh para pemuka masyarakat telah disetujui jika namanya diubah menjadi ”Gereja Cinta Kasih Bunun.”

Internasional : Menemukan Rumah Spritual
31 Maret 2010“Dulu saya membuat film yang bisa menimbulkan sensasi. Air mata penonton sama dengan uang yang bernilai. Tetapi kini, dari lubuk hati terdalam saya sungguh tersentuh. Kemurnian air mata di wajah saya adalah sesuatu yang tidak dapat dibeli oleh uang,“ ujar Lung Gang, direktur film.

Survei Rumah, Survei Hati
30 Maret 2010Minggu, 21 Maret 2010, halaman kantor Kelurahan Pademangan Barat didominasi oleh warna biru, abu-abu dan putih. Maklum pagi itu telah berkumpul sebanyak 63 orang relawan dari berbagai komunitas yang ada di bawah naungan He Qi Utara. Mereka semua akan mengikuti kegiatan survei untuk bedah rumah di wilayah Pademangan.

Internasional : Pengobatan Kedua di Sri Lanka
30 Maret 2010Meskipun pemerintah telah menyediakan pengobatan gratis, tapi kualitas perawatannya masih rendah dan tidak selalu mudah dapat diakses. Banyak orang, khususnya masyarakat yang miskin, jarang sekali pergi ke dokter untuk pengobatan.

Suara Kasih : Menginsipirasi Orang Lain
30 Maret 2010Insan Tzu Chi membimbing mereka untuk berhenti merokok, minum minuman keras, berjudi, dan lain-lain. ”Tersentuh oleh Tzu Chi setelah topan Ketsana, saya pun berhenti merokok. Kakak-kakak, jika kalian masih memiliki kebiasaan buruk, saya mengajak kalian untuk mengubahnya karena kita telah bergabung di Tzu Chi,” kata warga lainnya.

Merasakan Atmosfer Keluarga Indonesia
29 Maret 2010Parikin awalnya bercita-cita hendak berkuliah di IKIP dan menjadi seorang guru. Saat ia menunggu tibanya waktu ujian masuk, seorang sahabatnya yang sedang menempuh pendidikan universitas di Bandung mengirimkan surat dan mengajaknya berkuliah di kampus yang sama.

Internasional : Hidup Baru Mantan Pecandu
29 Maret 2010Sebagai bagian dari upaya memperbaiki dirinya, Chang berhenti memakai obat terlarang dan merokok. Ia menjadi seorang vegetarian dan menjadi anggota Yayasan Tzu Chi. Ia ingin menebus dosa-dosa masa lalunya melalui pekerjaan relawan.

Mengasah Hati Sehingga Seperti Cermin
29 Maret 2010lebih dari 50 orang yang bergabung menjadi relawan. Perkembangan para donatur juga sangat mengesankan. Awalnya jumlah relawan adalah 300 orang, dan sekarang jumlahnya sudah tiga kali lipat banyaknya, yakni 1.060 orang. Semua ini tentu tidak terlepas dari semangat dan kegigihan para relawan Xie Li Tebing Tinggi.

Suara Kasih : Harmonis dengan Alam
29 Maret 2010Badai pasir yang terjadi sekarang ini berasal dari Mongolia. Badai pasir bukan hanya melanda Tiongkok, tapi juga Taiwan, Korea, dan Jepang juga. Jadi, kita semua tinggal di bumi yang sama dan tak perlu membeda-bedakan. Bukankah kita semua satu keluarga?

Bantuan Korban Banjir Karawang
26 Maret 2010Maka pada 25 Maret 2010 bertempat di Masjid Al Jihat bantuan tersebut resmi diserahkan kapada para pengungsi dari desa Tanjung Pura yang diwakili oleh lurah setempat dan ketua DPRD Karawang Karda Wiranata, SH.

Internasional : Menumbuhkan Minat Membaca
26 Maret 2010Para siswa SD Beipu Hualien menghampiri perpustakaan keliling. Mereka memilih buku yang disukai, setelah selesai membaca, mereka juga berbagi cerita tentang apa yang didapat setelah membaca.