Berita

Muda-Mudi yang Menebar Senyuman di Yayasan Bhakti Luhur

27 Desember 2024
Relawan Muda-Mudi Tzu Chi (Tzu Ching) Tangerang berbagi kebahagiaan di Yayasan Bhakti Luhur, Tangerang, Banten. Ini wujud cinta kasih tanpa pamrih, memberi kebahagiaan kepada mereka yang berkebutuhan khusus.

Berkarya di Panti Asuhan

Berkarya di Panti Asuhan

10 Juni 2009 “Dalam kegiatan baksos yang lalu, awalnya saya hanya membantu di pelayanan pemeriksaan dan pemberian kacamata. Tapi karena melihat anak-anak panti banyak yang mengalami masalah kulit, seperti panu dan kutil, akhirnya saya memeriksa mereka dengan peralatan yang seadanya,” tutur Kimmy.
Membuka Hati Opa dan Oma

Membuka Hati Opa dan Oma

10 Juni 2009 Dalam rangka perayaan Waisak dan perayaan Peh Cun (perayaan tradisional Tionghoa –red), Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia Kantor Perwakilan Medan mengadakan kunjungan kasih ke Panti Jompo Yayasan Guna Budi Bakti, Medan Labuhan, Minggu (24/5) pagi.
Bekerja Bersama di Ladang Berkah

Bekerja Bersama di Ladang Berkah

10 Juni 2009 Gadis cilik ini sedang mengikuti bakti sosial penyuluhan, perawatan, dan pengobatan gigi yang diadakan Yayasan Buddha Tzu Chi Kantor Perwakilan Medan untuk para murid SD dan SMP di Kampung Nelayan, Kelurahan Nelayan Indah, Medan Labuhan.
Bersama-sama Merengkuh Kebahagiaan

Bersama-sama Merengkuh Kebahagiaan

10 Juni 2009 Masih ingat dengan Vincent Lai (80), pasien katarak baksos kesehatan ke-58 Tzu Chi yang berasal dari Tanjung Balai? Pukul 8 pagi, tanggal 7 Juni 2009, ia telah duduk manis di ruang tunggu untuk menjalani pemeriksaan pasca operasi di RS Budi Kemuliaan Batam, tempat diadakannya baksos. Di sana, Eva Wiyogo telah menantinya. Perban yang semalaman menutupi mata kiri Vincent dibukanya.
Sehat Badan dan Membantu Orang

Sehat Badan dan Membantu Orang

10 Juni 2009 Suyati Koriah (35) atau yang akrab dipanggil Kori, telah lama ingin mendonorkan darahnya. “Pengin cari, (tapi) kesempatan seperti itu gak ada,” kata Kori. Tapi siapa nyana, justru tanggal 6 Juni 2009 tidak jauh dari rumahnya di Pademangan Barat, Jakarta Utara, diadakan donor darah. Tepatnya di Puskesmas Pademangan Barat.
Semangat untuk Tetap Bersekolah

Semangat untuk Tetap Bersekolah

10 Juni 2009 Air mata itu sudah lama mengering. Namun sisa-sisa haru dan kesedihan masih tampak lekat di wajah Sukarmi (30). Sambil memangku anak keduanya, Irvam Adhi Saputra, Sukarmi dengan tekun menyimak setiap kegiatan yang dilakukan relawan Tzu Chi dari Jakarta di Vihara Asoka Maura, Cluwak, Kabupaten Pati, Jawa Tengah.
Bahu-membahu Ciptakan Lingkungan Bersih

Bahu-membahu Ciptakan Lingkungan Bersih

09 Juni 2009 Kegiatan yang sudah beberapa kali dijalankan tersebut dimulai pukul 08.00 WIB dan berakhir pukul 10.00 WIB di bagian Blok A6 dan A7 rumah susun di Kelurahan Sukaramai II, Kecamatan Medan Area tersebut. Empat hari sebelumnya Rabu (13/05) malam telah diadakan sosialisasi tentang kegiatan ini, dimana warga juga diajak menyaksikan video ceramah Master Cheng Yen tentang pemanasan global.
Setiap Detik Berjuang Demi Kebajikan

Setiap Detik Berjuang Demi Kebajikan

09 Juni 2009 Pukul 7 pagi, 6 Juni 2009, ratusan relawan Tzu Chi Jakarta dan Batam bersama tim medis Tzu Chi dari Jakarta, Batam, dan Singapura telah bersiap diri melakukan bakti sosial kesehatan ke-58 Tzu Chi. Rumah Sakit Budi Kemuliaan Batam yang menjadi lokasi baksos telah dipadati pasien yang hendak datang berobat.
Meretas Jalan Menuju Kesembuhan

Meretas Jalan Menuju Kesembuhan

08 Juni 2009 Demi merengkuh kesembuhan atas penyakit yang diderita, banyak orang yang berupaya sekuat tenaga mencari pengobatan. Baik melalui pengobatan medis maupun alternatif. Tak jarang, jika sudah kepepet, barang-barang berharga pun dijual agar dapat membiayai pengobatan yang sedang dijalani.
Perhatian dan Dukungan untuk Pati

Perhatian dan Dukungan untuk Pati

08 Juni 2009 Seorang bocah berusia 1 tahun 8 bulan yang sejak lahir sudah tidak memiliki lubang anus. Sebagai penggantinya untuk buang air besar, dokter membuatkan lubang saluran pembuangan langsung dari perutnya. Kais adalah pasien penerima bantuan Tzu Chi. Kedatangan relawan Tzu Chi kali ini lebih bermaksud untuk melihat kondisi kesehatan Kais dan memberikan perhatian kepada keluarganya.
Ingin Bisa Melihat Lagi

Ingin Bisa Melihat Lagi

06 Juni 2009 Tiga tahun lalu, Nanang merasakan sesuatu yang tak biasa di mata kanannya. Awalnya hanya terasa pedih dan merah. "Ada abu. Lama-lama ada putih-putih di bola mata. Kata orang yang tahu, nanti lama-lama tidak bisa melihat," katanya mengulang ucapan orang-orang yang didengarnya dahulu.
Bersiap Melayani Sesama

Bersiap Melayani Sesama

05 Juni 2009 Pagi, 3 Juni 2009, Bandara Hang Nadin Batam baru saja usai diguyur hujan. Matahari di Pulau Batam yang biasanya terik, pagi itu seakan bersembunyi sesaat. Udara pun terasa sejuk saat 15 relawan Tzu Chi Jakarta dan 4 staf medis Tzu Chi mendaratkan kaki di pulau yang berbatasan langsung dengan negeri tetangga Singapura ini.
Menyentuh Hati

Menyentuh Hati

05 Juni 2009 Di antara banyak orang yang bernyanyi lagu “Satu Keluarga”, Ahin, yang berdiri di barisan terdepan masih saja menderukan suara tangisnya dengan linangan air mata yang deras mengalir. Tubuhnya pun berdiri tak tegap bagai tersapu oleh hembusan angin. Beberapa kali ia menyeka air matanya yang terus mengucur membasahi wajahnya yang terlihat merah padam.
Membantu Diri Sendiri dan Orang Lain

Membantu Diri Sendiri dan Orang Lain

04 Juni 2009 “Saya sangat senang dengan kegiatan ini karena pelayanannya bagus dan dokter–dokter yang menangani sangat mahir dan profesional. Ini baru pertama kali saya berobat ke dokter spesialis, bukan saja karena kurang mampu, tapi juga karena kurangnya dokter–dokter spesialis di sini,” kata Ibu Asmawati, yang hari itu memeriksakan diri di poli THT.
Apa yang kita lakukan hari ini adalah sejarah untuk hari esok.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -