Berita
Cinta Kasih Mengalir dari Setetes Darah
17 April 2025Donor darah Tzu Chi di Sekolah Kusuma Bangsa Palembang pada Minggu, 13 April 2025 menjadi wujud nyata kepedulian sosial, dengan ratusan partisipan dan dukungan dari PMI Kota Palembang.

Menggalang Lebih Banyak Relawan
15 Desember 2009Acara yang dikoordinasi oleh para relawan Xie Li 4 ini dihadiri oleh tamu undangan dan relawan antara 60 sampai 70 orang. Acara berlangsung dengan khidmat dan semarak, terlebih ketika Wen Yu, relawan Tzu Chi memberi kata sambutan, berbagi pengalaman dan memberi pandangan-pandangan sekilas mengenai Tzu Chi.

Terus Berkontribusi untuk Masyarakat
14 Desember 2009Ulang tahun ke-7 yang dilangsungkan di Damai Indah Golf, Pantai Indah Kapuk, Jakarta Utara ini dihadiri oleh 150 anggota TMA dan 50 relawan Tzu Chi. Pada perayaan itu Sumarsudi berharap TIMA memiliki konsistensi, terutama bagi para anggotanya.

Persembahan Terbaik
14 Desember 2009 Mendapat undangan dari PASI, Ahmad Damanhuri selaku pelatih atletik Sekolah Cinta Kasih Tzu Chi merasa mendapatkan sebuah kehormatan dan kesempatan untuk bisa mengembangkan bakat dan potensi yang dimiliki siswa-siswinya serta berupaya mempersembahkan yang terbaik untuk sekolah mereka.
Istana Dongeng Ceria di Akhir Tahun
11 Desember 2009Melihat anak-anak mereka membacakan kata perenungan “Sinar matahari sangat terang, tetapi budi orangtua lebih besar”, salah satu orangtua murid tampak meneteskan air mata.

Master Cheng Yen dan Jing Si
10 Desember 2009Master Cheng Yen sesungguhnya berasal dari keluarga yang cukup berada. Namun, karena keteguhannya untuk mempelajari Dharma, beliau ingin menjadi seorang biksuni.

Merasa Dibutuhkan Orang Lain
10 Desember 2009Untuk mengobati kerinduannya kepada anaknya, Iin pun membuka tempat mengaji bagi anak-anak di sekitar tempat tinggalnya. Di rumahnya yang kecil – ukuran 3 x 7 m ini –Iin menjadikan rumahnya sebagai tempat belajar mengaji.

Cinta Kasih yang Berkembang
09 Desember 2009Di penghujung acara, saat relawan hendak pulang, ada seorang anak yang menarik celana salah satu relawan. Anak ini juga menyampaikan harapannya agar insan Tzu Chi bisa kembali lagi ke tempat mereka.

Semangat Hidup yang Terus Membara
08 Desember 2009 Seiring pembangunan posko komposcing pada Mei 2009 di Pademangan, Sujono yang bertugas sebagai seksi kebersihan di RW 12 dan sekitar pasar Pademangan menawarkan bantuan untuk menyediakan sampah organik untuk bahan baku kompos.
Bangkit dari Mimpi Kelam
07 Desember 2009Lebih kurang dua tahun kondisi ini terus terjadi, pergi pagi dan pulang larut malam. Karena takut kembali ke rumah, saat lapar Acai terpaksa mengais makanan di tong sampah, maupun meminta-minta. Kondisi ini membuat depresi Acai semakin parah.

Kunjungan Murid Prime One School
07 Desember 2009Rabu, 18 November 2009, 58 murid dan 5 guru dari sekolah dasar Prime One School melakukan kunjungan ke Yayasan Buddha Tzu Chi Kantor Perwakilan Medan, dalam rangka field trip dengan topik "Global Warming" dan praktek daur ulang sampah

Malam Keakraban Kelas Budi Pekerti
05 Desember 2009Paduan suara merdu dari para Bodhisattva cilik Tzu Chi mengakhiri acara malam ini dengan menyanyikan lagu Children Of the World, dimana semua anak-anak di belahan dunia ini punya impian yang sama yakni tumbuh besar dalam lingkungan penuh kedamaian tanpa kerisauan.

Aksi Donor Darah di Deli Plaza
04 Desember 2009“Walaupun ini yang pertama kali bagi saya dalam mendonorkan darah, saya sangat senang sekali karena dapat menolong orang banyak,” ucap Marno, salah satu prajurit Batalion Arhanud 11/BS, Kodam I/BB, yang turut serta mendonorkan darahnya.

Bersyukur, Menghormati dan Cinta kasih
03 Desember 2009Banyak anak-anak yang badannya lebih besar, mengorbankan kakinya diinjak dan membiarkan punggung besar mereka menjadi tempat yang aman buat temannya berlindung, sehingga semua bisa selamat dan tetap berada di perahu bahagia. Sungguh terharu, karena mereka bisa mengerti bahwa mereka harus saling membantu, mengasihi dan punya rasa tanggung jawab.

Bazar Amal untuk Padang
01 Desember 2009Salah seorang pengunjung, Bernath berkata, ”Ini merupakan bazar amal yang paling besar serta manusiawi yang pernah saya ikuti. Kita yang turut berpartisipasi juga dapat merasakan kehangatan keluarga di dalamnya.”

Raja dan Ratu Sehari
26 November 2009Merasa bagaikan raja dan ratu dalam sehari. Setidaknya itulah yang dirasakan oleh Junai (52tahun), salah satu pasien bakti sosial kesehatan Tzu Chi ke-63