Berita
Cinta Kasih Mengalir dari Setetes Darah
17 April 2025Donor darah Tzu Chi di Sekolah Kusuma Bangsa Palembang pada Minggu, 13 April 2025 menjadi wujud nyata kepedulian sosial, dengan ratusan partisipan dan dukungan dari PMI Kota Palembang.

Cinta Lingkungan dan Kehidupan
09 Januari 2009 Banyak orang memiliki pandangan keliru terhadap anak-anak berkebutuhan khusus. Memiliki anggota keluarga atau anak yang memiliki kekurangan fisik atau mental dianggap sebagai sebuah aib yang mencoreng keluarga. Menyembunyikan dan menjauhkan “anak-anak berkebutuhan khusus” dari lingkungannya menjadi cara beberapa orang untuk menutupinya. Tapi tidak demikian dengan kondisi di SLB C Dian Grahita, Kemayoran, Jakarta Pusat.
Talk Less Do More
09 Januari 2009 Pelatihan yang diikuti oleh 118 peserta tersebut, diisi dengan pengenalan Tzu Chi, tata cara berpakaian dan bersikap, serta sharing dari para relawan tentang bagaimana menjadi relawan Tzu Chi. Meskipun mayoritas peserta sudah pernah menjadi sukarelawan dalam beberapa kegiatan yang dilakukan oleh Tzu Chi, seperti pembagian beras,maupun bakti sosial kesehatan, namun baru kali ini mereka mendapatkan pengetahuan formal mengenai Tzu Chi.
Berbuat Demi Bumi, Berkarya Untuk Seluruh Makhluk
09 Januari 2009 Mengawali tahun 2009, tanggal 9 Januari 2009 He Qi Timur Hu Ai Kelapa Gading memulai aktivitasnya untuk menuntaskan rencana presentasi pelestarian lingkungan ke semua wilayah Kelapa Gading. Tinggal beberapa RW lagi yang perlu diperkenalkan pentingnya pelestarian lingkungan demi kehidupan yang lebih baik bagi seluruh makhluk bumi.
Pulang Ke Rumah Tzu Chi
04 Januari 2009 Hari Minggu (4/1) pagi, langit Kota Medan sangat cerah. Hari ini, Tzu Chi Medan menyelenggarakan Acara Pemberkahan Akhir Tahun 2008 bagi keluarga kurang mampu yang merupakan penerima bantuan jangka panjang dan anak asuh Tzu Chi.