Berita

Cinta Kasih Mengalir dari Setetes Darah

17 April 2025
Donor darah Tzu Chi di Sekolah Kusuma Bangsa Palembang pada Minggu, 13 April 2025 menjadi wujud nyata kepedulian sosial, dengan ratusan partisipan dan dukungan dari PMI Kota Palembang.

 Perhatian untuk warga Desa Muara Pantun, Kutai Timur

Perhatian untuk warga Desa Muara Pantun, Kutai Timur

06 Juli 2023

Relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas Dharma Wanita dari Xie Li Kalimantan Timur (Kaltim) 2 unit JLYT menyambangi warga lanjut usia di Desa Muara Pantun, Kutai Timur Kal-Tim pada Kamis, 22 Juni 2023.

Bekal untuk Generasi Sehat dan Cerdas

Bekal untuk Generasi Sehat dan Cerdas

05 Juli 2023

Relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas dari unit Sungai Perak Estate di Kutai Barat menggelar penyuluhan kesehatan untuk ibu hamil dan ibu yang memiliki balita agar anak-anaknya tumbuh dan berkembang maksimal pada Jumat, 30 Juni 2023.

Bermetamorfosa Melalui Teratai Got Talent

Bermetamorfosa Melalui Teratai Got Talent

05 Juli 2023

Gathering Anak Asuh Tzu Chi di Gedung ITC Mangga Dua pagi itu, pokoknya mah lain dari biasanya. Untuk pertama kali, anak-anak Teratai ditantang untuk menampilkan bakat mereka seperti bernyanyi, berakting, melukis, dan presentasi. 

Peresmian Titik Green Point di RSU Bunda Thamrin Medan

Peresmian Titik Green Point di RSU Bunda Thamrin Medan

05 Juli 2023

Relawan Tzu Chi Medan Komunitias Hu Ai Mandala meresmikan titik Green Point ke-52 di RSU Bunda Thamrin Medan. Kegiatan dihadiri oleh sekitar 70 staf rumah sakit dan 18 relawan.

Baksos Kesehatan di Gedung SDN Unggulan Cinta Kasih Pangalengan

Baksos Kesehatan di Gedung SDN Unggulan Cinta Kasih Pangalengan

05 Juli 2023

Relawan Tzu Chi Bandung mengadakan baksos pengobatan umum, mata, dan gigi di gedung SDN Unggulan Cinta Kasih Pangalengan pada 25 Juni 2023. Baksos pengobatan ini diperuntukkan untuk warga Pangalengan dan sekitarnya. 

Kelas Anak Asuh Teratai : Teratai Got Talent

Kelas Anak Asuh Teratai : Teratai Got Talent

05 Juli 2023

Relawan Tzu Chi  (komunitas He Qi Pusat) dari kelas anak asuh teratai mengadakan kegiatan Teratai Got Talent (pencarian bakat) yang diikuti oleh 72 orang anak asuh. Kegiatan ini sebagai wadah dan membangkitkan bakat di dalam diri anak-anak.

Keyakinan, Ikrar, dan Praktik

Keyakinan, Ikrar, dan Praktik

03 Juli 2023

Relawan komunitas He Qi Jati Medan mengadakan pelatihan relawan Abu Putih III. Pelatihan ini diisi dengan serangkaian sesi untuk memperkuat keyakinan, ikrar serta praktik para relawan dalam menebar benih-benih kebajikan serta memupuk akar-akar kebijaksanaan di dalam berkehidupan. 

Melindungi Kehidupan dengan Bacang Vegetarian

Melindungi Kehidupan dengan Bacang Vegetarian

03 Juli 2023
Relawan Tzu Chi Batam pada 10, 19,dan 20 Juni 2023 merayakan Festival Perahu Naga dengan menjual bacang vegetarian. Kegiatan ini  salah satu cara mensosialisasikan pola hidup vegetarian sekaligus melindungi bumi dan kehidupan.
Layanan Kesehatan untuk Warga Desa Miau Baru

Layanan Kesehatan untuk Warga Desa Miau Baru

30 Juni 2023
Relawan Tzu Chi Cabang  Sinar Mas Xie Li Kaltim 1 memberikan layanan kesehatan untuk warga Desa Miau Baru pada 22 Juni 2023. Sebanyak 100 warga mendapatkan pelayanan kesehatan secara gratis dalam kegiatan ini.
Tzu Chi Padang Gelar Baksos Khitan di HUT Bhayangkara

Tzu Chi Padang Gelar Baksos Khitan di HUT Bhayangkara

27 Juni 2023
Menyambut HUT Bhayangkara dan HUT Dokkes Polri Sumbar ke-77, Polda Sumbar bersama Yayasan Buddha Tzu Chi Padang dan Pemerintah Kota Padang mengadakan bakti sosial kesehatan berupa khitan gratis yang totalnya melayani 549 peserta khitan.
Kado Istimewa untuk Tzu Chi Indonesia yang Menginjak Usia 30 Tahun

Kado Istimewa untuk Tzu Chi Indonesia yang Menginjak Usia 30 Tahun

27 Juni 2023

Tzu Chi Indonesia sangat bersyukur atas kehadiran Stephen Huang, penasihat Tzu Chi Internasional ke Indonesia. Ia hadir dalam peresmian Tzu Chi Hospital, dan penyelenggara TIMA Global Forum 2023.

Ditpolairud Polda Riau Bersama Tzu Chi Pekanbaru Salurkan 289 Paket Sembako

Ditpolairud Polda Riau Bersama Tzu Chi Pekanbaru Salurkan 289 Paket Sembako

23 Juni 2023

Jelang Hari Bhayangkara Ke-77, Ditpolairud Polda Riau bekerja sama dengan Tzu Chi Pekanbaru membagikan 289 paket sembako. Sembako ini diberikan kepada warga kurang mampu sekitar Ditpolairud dan nelayan di sekitar Sungai Siak.

Peringatan Hari Susu Nusantara: Generasi Penerus yang Sehat

Peringatan Hari Susu Nusantara: Generasi Penerus yang Sehat

23 Juni 2023

Memperingati Hari Susu Nusantara, relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas di Xie Li Kalimantan Timur (Kaltim) 1 memberikan susu bagi 145 siswa SD 017 Muara Wahau.

Donor Darah, Menyelamatkan Nyawa Sesama

Donor Darah, Menyelamatkan Nyawa Sesama

23 Juni 2023

Relawan Tzu Chi di Xie Li Kemuning dengan semangat mempersiapkan donor darah di Kampus Institut Teknologi dan Bisnis PalComTech. Jl. Jend. Basuki Rachmat, Kota Palembang, Sumatera Selatan. 

Bazar Nyonya Bacang Vegetarian

Bazar Nyonya Bacang Vegetarian

23 Juni 2023

Memeriahkan perayaan Dragon Boat Festival (Duan Wu Jie), Tzu Chi Tanjung Balai Karimun mengadakan Bazar Nyonya Bacang Vegetarian dengan sistem Pre-Order (PO).

Kita sendiri harus bersumbangsih terlebih dahulu, baru dapat menggerakkan orang lain untuk berperan serta.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -