Berita
Berbagi di Bulan yang Penuh Berkah
06 September 2021Relawan Tzu Chi He Qi Utara 2 membagikan 250 kotak nasi vegetaris yang lezat kepada masyarakat kurang mampu pada Minggu, 29 Agustus 2021.

Hidup yang Bahagia
27 Juni 2012 Kebahagian yang sesungguhnya berasal dari batin kita sendiri, kebahagiaan akan muncul ketika batin kita merasa puas dan bersyukur, manfaatkanlah hidup kita untuk melakukan kebajikan terhadap sesama, latihlah batin kita untuk mencapai kebahagiaan.
Dari “SMART†Menjadi “SLIMâ€
26 Juni 2012 Kamis, 21 Juni 2012, Bedah Buku He Qi Utara mengundang Martha Khosyahri, seorang relawan Tzu Ching Indonesia untuk menceritakan tentang bagaimana jalinan jodoh yang terbentuk antara dirinya dan Tzu Chi.
Tiga Puluh Tujuh Jalan Menuju Pencerahan
15 Juni 2012 Setelah mengisi gambar dan menguraikan setiap poin, Hong Tjhin Shixiong bersama para peserta menjumlahkan seluruh poin tersebut yang totalnya berjumlah 37 poin.
Bedah Buku: Hidup dalam Dharma
13 Juni 2012 Bersama Kumuda Yap Shixiong yang selalu menginsiprasi kita melalui sharing-sharingnya, topik yang dibahas berasal dari buku Dharma Master Cheng Yen Bercerita Bagian pertama Bab ketujuh, Biksu Brahmadatta.
Bangkitlah Mengapai Cita-cita
28 Mei 2012 Hari Minggu, 20 Mei 2012 adalah hari yang cerah sebab awan kelabu telah sirna menjauh di ufuk timur dan hanya awan biru ceria terbentang di cakrawala pagi hari itu. 19 orang relawan dari Hu Ai Pluit, angke dan jelambar hari ini mengadakan acara pembagian amplop cinta kasih kepada Gan en Hu dan anak asuh di Jing Si Pluit.
Makan Sehat Ala Tzu Chi
23 Mei 2012 Selama 2 hari berturut-turut, yaitu hari Sabtu dan Minggu tanggal 19 dan 20 mei 2012 sejak pukul 10 pagi beberapa relawan Tzu Chi komunitas Hu Ai Sunter sudah memulai aktivitas memasak makanan vegetarian.
Daur Ulang Sampah, Daur Ulang Hati
22 Mei 2012 Pagi itu jam 7 pagi, tanggal 20 Mei 2012 adalah hari diresmikannya depo yang disebut sebagai Depo Pendidikan Pelestarian Lingkungan Tzu Chi.
Waisak 2556: Merayakan Dengan Sepenuh Hati
21 Mei 2012 Tanggal 13 Mei 2012, bertempat di lapangan Kompleks Tzu Chi Centre PIK, Jakarta Utara, insan Tzu Chi merayakan Hari Waisak, Hari Ibu Internasional dan Hari Tzu Chi Sedunia.
Cerminan Batin yang Bahagia
18 Mei 2012 Kehadiran para relawan Tzu Chi di tempat ini seperti mewakili keluarganya. Rasa kehangatan dan kebahagiaan kembali terpancar dari raut wajah sebagian besar oma yang dikunjungi. Kunjungan kasih ini sungguh memberikan rasa simpati yang mendalam di hati mereka.
Bedah Buku: Menyuguhkan dengan Hati
16 Mei 2012 Spesial sharing dari seorang relawan yang khusus datang dari Taiwan ternyata menarik cukup banyak peminat di acara Bedah Buku hari itu.
Bertekad Menjadi Teratai yang Indah
10 Mei 2012 Hari Minggu tanggal 29 April 2012, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali menyelenggarakan pelatihan relawan abu putih He Qi Utara. Ini adalah pelatihan kedua di tahun 2012.
“Mengapa Ananda Melafalkan Sutraâ€
09 Mei 2012 Nilai-nilai yang ingin Master Cheng Yen sampaikan dari kisah Ananda agar kita mempunyai semangat dan tekad yang luar biasa. Selain itu Ananda mempunyai sikap patut dicontoh yakni berlapang dada dan tidak sombong.
“Studi - Aksi - Meditasi – Dharmaâ€
08 Mei 2012 Siang itu, jam sudah menunjukkan pukul 14.00 WIB. Setelah beberapa bulan sempat absen, Jing Si Talk kembali diselenggarakan di Jing Si Books & Cafe Pluit pada tanggal 15 April 2012.
Bedah Buku: Belajar Mengubah Tabiat Buruk
30 April 2012 Suasana Kota Jakarta yang macet ternyata tidak menyurutkan semangat dari 27 peserta yang hadir malam itu untuk mengikuti kegiatan Bedah Buku yang memang rutin diadakan setiap hari Kamis, berlokasi di Jing Si Books & Café Pluit, Jakarta Utara.