Berita
Berbagi di Bulan yang Penuh Berkah
06 September 2021Relawan Tzu Chi He Qi Utara 2 membagikan 250 kotak nasi vegetaris yang lezat kepada masyarakat kurang mampu pada Minggu, 29 Agustus 2021.

Kesehatan Bagi Opa dan Oma
27 Desember 2011 Tanggal 11 Desember 2011, relawan Tzu Chi kembali melakukan Bakti Sosial Kesehatan bagi warga Lansia (Lanjut Usia) yang tinggal RW 11 di SMAN 40 Pademangan, Jakarta Utara. Sekitar pukul 06.15 pagi, kami sudah sampai di lokasi kegiatan.
Tujuh Kondisi pikiran
21 Desember 2011 Dari proses pelatihan diri tersebut, maka kita akan memahami bahwa hidup ini tidak kekal dan memanfaatkan hidup ini dengan banyak menolong orang lain yang menderita.
Cinta Kasih Melalui Setetes Darah
20 Desember 2011 Sabtu, 3 Desember 2011, tepat pukul 08.00 pagi di Jing Si Books & Café Pluit, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) kembali mengadakan kegiatan donor darah.
Menyucikan Hati Melalui Sutra Pertobatan
16 Desember 2011 Demi tujuan mulia yaitu menyucikan hati dan bertobat, Pementasan Sutra Pertobatan telah pula dipentaskan oleh ribuan orang di Taiwan. Dari satu gerakan di Taiwan, maka menimbulkan gerakan yang sama di seluruh dunia.
Pameran Kesatuan Hati
15 Desember 2011 Yuli Natalia Shijie relawan dari Hu Ai PIK juga merasakan bahagia ketika mendapat tugas piket pameran pada hari biasa. Yuli Shijie merasakan keharmonisan, kehangatan dan kekompakan sesama relawan ketika saling berinteraksi pada saat pameran tersebut.
Berbagi Kasih dalam Pameran Jing Si
15 Desember 2011 Acara Festival Budaya Buddhis Indonesia yang diadakan di Pluit Village lantai 4 sejak 28 Oktober 2011 hingga 27 November 2011 ini berlangsung meriah. Banyak pihak yang bekerja sama dalam pameran ini seperti Yayasan Perantauan Tebing Tinggi Deli, Perhimpunan Perantauan Pematang Siantar, dan juga Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia.
Bedah Buku: Tidak Meremehkan Orang Lain
13 Desember 2011 Sifat meremehkan orang lain serta tidak sanggup menerima kenyataan bahwa orang lain lebih baik darinya sehingga memberikan tekanan jiwa dan depresi. Ingatlah “di atas langit masih ada langit”, jadi kita tidak berhak untuk meremehkan orang lain.
Bedah Buku: Mengikis Noda Batin
08 Desember 2011Begitu banyaknya kekotoran noda batin manusia sehingga kita perlu melakukan pertobatan. Maksud dari bertobat ini bukanlah pergi ke tempat ibadah dengan cara membaca naskah “Pertobatan”, namun esensi terpenting dari Pertobatan Air Samadhi adalah menyampaikan rasa bersalah secara “terbuka” untuk tidak mengulangi kesalahan yang sama.

Bedah Buku Komunitas
07 Desember 2011“Menyelami dan mewariskan ajaran Jing Si merupakan misi Tzu Chi bedah buku komunitas. Visi bedah buku komunitas adalah menyucikan hati manusia, masyarakat hidup tenteram dan damai, dunia bebas dari bencana,” jelas Posan Shixiong.

Bersumbangsih Tanpa Membeda-bedakan
01 Desember 2011 Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali mengadakan pembagian beras cinta kasih di sejumlah daerah di Indonesia. Salah satunya di daerah ibukota Jakarta, tepatnya Kelurahan Kali Anyar, Kecamatan Tambora, Jakarta Barat.
Garam dalam Tulisan
30 November 2011 Tujuan dari pelatihan ini bukan hanya untuk relawan dokumentasi melainkan semua relawan Tzu Chi yang ingin belajar menjadi “mata dan telinga” Master Cheng Yen dengan cara menyumbangkan tulisannya mengenai kegiatan yang dilakukan oleh Tzu Chi agar tulisan tersebut dapat menginspirasi orang banyak.
Beras Cinta Kasih untuk Kali Anyar
29 November 2011 Kegiatan berlangsung cukup lancar dan tertib. Meski banyak warga yang sudah mengantri dari pukul 6 pagi, tetapi tetap terlihat senyum yang menghiasi wajah mereka. Semua relawan tanpa mengenal lelah saling bekerja sama membantu warga Kali Anyar walaupun hujan turun mengguyur lokasi.
Menjalin Jodoh Melalui Butiran Beras
25 November 2011 Pembagian beras cinta kasih yang telah sering dilakukan beberapa bulan ini di daerah Jakarta Utara akhirnya sampai juga di Kelurahan Kali Anyar kecamatan Tambora, pada hari Minggu, 20 November 2011.
Ehipassiko Bedah Buku
22 November 2011 Ehipassiko Dharma bedah buku harus dipraktikkan secara nyata agar dapat meningkatkan kebijaksanaan. Dengan adanya kebijaksanaan maka hati akan dipenuhi oleh welas asih sehingga dapat menebarkan cinta kasih universal yang tak membeda-bedakan ke seluruh dunia.
Menyelami dan Mewariskan Ajaran Jing Si
21 November 2011Dengan mengikuti bedah buku, kita seperti bertemu Master. Dengan menjadi relawan bedah buku, kita telah mewariskan ajaran Master, membantu orang lain untuk mengerti ajaran Master dan menambah kebijaksanaan.