Berita
Sinergi Pemerintah dan Yayasan Buddha Tzu Chi Hadirkan Rumah Layak Huni di Tanah Tinggi
16 April 2025Program Bebenah Kampung yang digagas oleh Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia dan Kementerian PKP RI resmi diluncurkan pada 15 April 2025 di Tanah Tinggi, Jakarta Pusat.

Menjalin Kerjasama dalam Mendidik Generasi Bangsa
17 Maret 2017Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia yang menjalin kerjasama dengan Yayasan Bina Nusantara (BINUS) mengadakan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) atau nota kesepahaman tentang beasiswa anak asuh pada Kamis, 16 Maret 2017.
.jpg)
Pelatihan Komite dan Calon Komite: Bersungguh Hati
15 Maret 2017Sebagai konsultan keuangan Haryo awalnya merasa kesulitan menjalankan Sila Tzu Chi (Tidak Berbohong dan Berspekulasi). Pekerjaannya kerap berbenturan dengan aturan dan hati nuraninya. “Sebagai konsultan kita harus bisa memberikan pelayanan yang maksimal. Masalah orang lain menjadi masalah kita,” ungkapnya. Lalu, bagaimana cara ia mengatasinya?
Pelatihan Komite dan Calon Komite: Berbagi Pengalaman Sebagai Bekal Masa Depan
15 Maret 2017Kamp Pelatihan Relawan Komite & Calon Komite 2017: Tzu Chi sebagai Ladang Pelatihan Diri
13 Maret 2017Selama dua hari, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia mengadakan Kamp Pelatihan Relawan Komite & Calon Komite 2017. Kamp berlangsung di Gedung Aula Jing Si, Tzu Chi Center. Kamp dibuka tanggal 11 Maret 2017 dan dihadiri oleh 580 peserta dari berbagai daerah di Indonesia.
Bertukar Ilmu dengan Wakil Presiden
09 Maret 2017Mengingat Xavier, Si Kecil dengan Implan Koklea
07 Maret 2017
Bergandengan Melestarikan Lingkungan
06 Maret 2017Tepatnya pada 4 Maret 2017, relawan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia memberikan workshop pelestarian lingkungan kepada 90 orang yang terdiri dari pengurus dan anak asuh organisasi SOS Childern’s Villages di wilayah Cibubur, Jakarta.

Donasi Buku untuk Meningkatkan Minat Baca Siswa
03 Maret 2017Menyebrangi Lautan untuk Penglihatan yang Terang
01 Maret 2017Gelombang laut di perairan Kepulauan Mentawai-Padang malam itu lebih tenang, tak seperti biasanya. Sekitar 218 Warga Kepulauan Mentawai dari Kecamatan Sipora Utara dan Sipora Selatan berada di atas kapal dalam perjalanan menuju Kota Padang.
.jpg)
Merangkai dan Memaknai Keindahan Bunga
01 Maret 2017Jumat, 24 Februari 2017, Tzu Chi University Continuing Education Center (TCUCEC) mengadakan workshop Hand Tied Bouquet Armature yang bertempat di Tzu Chi Center, PIK, Jakarta Utara. Kegiatan workshop yang diikuti 25 peserta dari berbagai wilayah di Jakarta ini terselenggara berkat kerjasama TCUCEC dengan DPC IPBI (Ikatan Perangkai Bunga Indonesia) Jakarta Pusat.
Potret Cinta Kasih Orangtua di Baksos Tzu Chi Padang
28 Februari 2017Mendidik dengan Sepenuh Hati
28 Februari 2017Memberikan pendidikan berkarakter pada anak-anak usia dini memang tidak bisa menuai hasil dan berbuah secara instan. Namun apabila benih telah berbuah, maka kebahagiaan yang dirasakan menjadi tak terkira.
Penantian Nasril yang Terwujud pada Baksos Tzu Chi Padang
27 Februari 2017Bakti sosial (baksos) pengobatan katarak dan bibir sumbing yang baru saja digelar Tzu Chi Padang rupanya sudah dinantikan betul oleh Nasril (63), warga Kecamatan Lubuk Begalung, Padang. Dua tahun yang lalu mata kiri Nasril dioperasi, kini Ia kembali mendapat kesempatan kedua.

Membahagiakan Warga Sumatera Barat dengan Operasi Katarak dan Bibir Sumbing
24 Februari 2017Cuaca Kota Padang cerah ketika Relawan Tzu Chi dan TIMA Jakarta memulai baksos pengobatan Katarak dan Pterygium, Jumat, 24 Februari 2017. Baksos yang digelar di RS Tentara Dr. Reksodiwiryo Padang ini akan berlangsung selama tiga hari hingga Minggu, 26 Februari 2016.
Semangat Juang Erizon
23 Februari 2017Sore itu Erizon (51) baru saja mendaratkan tubuhnya di kursi roda saat relawan Tzu Chi datang berkunjung. Ia menyambut relawan Tjio Soh Khiem dan Kwe Sun Kie dengan ramah. Tawa canda menyeruak bak karib yang sudah lama tak bertemu.