Berita

Sinergi Pemerintah dan Yayasan Buddha Tzu Chi Hadirkan Rumah Layak Huni di Tanah Tinggi

16 April 2025
Program Bebenah Kampung yang digagas oleh Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia dan Kementerian PKP RI resmi diluncurkan pada 15 April 2025 di Tanah Tinggi, Jakarta Pusat.

Kamp 4 in 1: Menjaga Diri dan Mengasihi Kehidupan

Kamp 4 in 1: Menjaga Diri dan Mengasihi Kehidupan

21 Agustus 2018
Selama Kamp 4 in 1 berlangsung, tatapan 515 peserta kamp selalu tertuju pada para pemateri. Sesekali mereka juga menunduk sambil menulis poin-poin penting yang disampaikan. Selain karena materi yang dibawakan adalah materi yang memang penting, materi tersebut juga mempunyai hubungan erat dengan kehidupan sehari-hari para relawan.
Kamp 4 in 1: Menggenggam Setiap Kesempatan

Kamp 4 in 1: Menggenggam Setiap Kesempatan

21 Agustus 2018
Kamp pelatihan relawan 4 in 1 yang diadakan pada tanggal 18 - 19 Agustus 2018 membutuhkan banyak tangan para Bodhisatwa dalam menyukseskan kegiatan yang mengusung tema Sutra Makna Tanpa Batas ini.
Kamp 4 in 1: Terus Menciptakan Jalinan Jodoh Baik

Kamp 4 in 1: Terus Menciptakan Jalinan Jodoh Baik

21 Agustus 2018
Dalam kehidupan, setiap manusia mengalami berbagai fase, lahir, tua, sakit, dan mati. Namun di luar itu, ada pula jalinan jodoh yang membuat proses hidup bisa berlangsung. De Ni Shifu menjelaskan bahwa, proses kehidupan berlangsung melalui 12 jalinan jodoh.
Kamp 4 in 1 2018: Membekali Diri dengan Dharma

Kamp 4 in 1 2018: Membekali Diri dengan Dharma

20 Agustus 2018
Setiap tahunnya, insan Tzu Chi Indonesia terus meningkatkan kualitas diri dengan mendalami Dharma. Pada tahun ini, relawan tengah mendalami Sutra Makna Tanpa Batas yang merupakan landasan dari semangat Tzu Chi. Berbagai kegiatan pun dilakukan dengan mengusung Sutra Makna Tanpa Batas sebagai temanya.
Peresmian Aula Jing Si Batam: Masyarakat Sekitar yang Turut Bersukacita

Peresmian Aula Jing Si Batam: Masyarakat Sekitar yang Turut Bersukacita

18 Agustus 2018

Sukacita tak hanya dirasakan oleh relawan Tzu Chi yang hari ini hadir dalam peresmian Aula Jing Si Batam. Banyak harapan dan doa disampaikan para tamu undangan yang selama ini melihat secara nyata kontribusi Tzu Chi Batam bagi warga sekitar.

Peresmian Aula Jing Si Batam: Semakin Giat Menggalang Bodhisatwa

Peresmian Aula Jing Si Batam: Semakin Giat Menggalang Bodhisatwa

18 Agustus 2018
Pengibaran bendera Merah Putih membuka hari yang bersejarah bagi Tzu Chi Indonesia dengan diresmikannya Aula Jing Si Batam, pagi ini Sabtu 18 Agustus 2018. Insan Tzu Chi Batam makin berbahagia karena peresmian Aula Jing Si yang kedua di Indonesia ini dibimbing langsung oleh empat Shifu dari Griya Jing Si, Hualien Taiwan.
Pembelajaran Arti Kehidupan

Pembelajaran Arti Kehidupan

15 Agustus 2018
Gempa bumi berkekuatan 7 Skala Richter (SR) yang mengguncang wilayah Lombok Utara dan Timur NTB pada Minggu (5/8) lalu, mendapat perhatian dari berbagai lapisan masyarakat. Termasuk siswa siswi SMP dan SMU dan guru Sekolah Tzu Chi Indonesia. Mereka bersama para guru melakukan penggalangan dana peduli Lombok.
Pelayanan Kesehatan Tzu Chi di Cilegon Timur

Pelayanan Kesehatan Tzu Chi di Cilegon Timur

14 Agustus 2018
Pada Minggu 12 Agustus 2018, Tzu Chi Indonesia yang bekerja sama dengan PT. Samudra Marine Indonesia menggelar pengobatan gratis bagi warga Bojonegara, Cilegon, Serang-Banten. Dalam kegiatan ini, pelayanan kesehatan meliputi pemeriksaan kesehatan umum dan gigi.
Bersama Memompa Semangat

Bersama Memompa Semangat

14 Agustus 2018
Training relawan pendidikan yang dilaksanakan pada Sabtu, 11 Agustus 2018 merupakan kegiatan pelatihan lanjutan bagi para relawan Misi Pendidikan Tzu Chi. Sebanyak 78 orang relawan mengikuti kegiatan ini. Mereka dibagi ke dalam dua kelas yakni relawan baru yang bergabung antara 1-3 tahun dan relawan lama yang yang sudah bergabung lima tahun ke atas.
Budaya Humanis di Segala Aspek Pendidikan

Budaya Humanis di Segala Aspek Pendidikan

14 Agustus 2018
Setelah sebelumnya mengadakan Jing Si Talk bertema Kekuatan dari Pendidikan yang ditujukan untuk masyarakat umum, Tsai Ping Kun, Ketua Misi Pendidikan Tzu Chi Taiwan kembali mengadakan seminar yang sama. Bedanya, seminar yang diadakan pada 10 Agustus 2018 tersebut ditujukan untuk para guru sekolah-sekolah yang berada di bawah naungan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia.
Menjamu Keluarga DAAI TV

Menjamu Keluarga DAAI TV

14 Agustus 2018
Gala Dinner Friends of DAAI merupakan bentuk rasa terima kasih DAAI TV Indonesia kepada para donatur dan mereka yang tetap berkomitmen untuk menjadi aliran jernih bagi hati dan pikiran masyarakat.
Belajar Banyak di Indonesia

Belajar Banyak di Indonesia

13 Agustus 2018
Suara tawa terdengar bersahutan di dalam rumah Siti dan Simon. Pintu rumah sepasang tunanetra yang berlapis kawat itu memang tidak tertutup rapat hingga tawa terdengar cukup keras di sepanjang gang di depan rumah mereka. Ada beberapa mahasiswa asal Taiwan di dalamnya yang mendapatkan pijat cuma-cuma secara bergiliran.
Kunjungan Delegasi IIS

Kunjungan Delegasi IIS

10 Agustus 2018
Toleransi di tengah keberagaman Indonesia menjadi contoh bagi negara-negara lain di dunia. Hal ini yang mendorong kehadiran 11 anggota delegasi dari Indonesian Interfaith Scholarship (IIS) mengunjungi Tzu Chi Center Jakarta pada Kamis, 9 Agustus 2018. 
Kumpulan Cinta Kasih untuk Para Korban Bencana

Kumpulan Cinta Kasih untuk Para Korban Bencana

10 Agustus 2018

Gempa di Lombok, NTB telah membuat wilayah tersebut luluh lantah. Para korban mencari perlindungan di tenda pengungsian. Rasa takut, trauma menyelimuti para korban. Kondisi mereka telah membuat pilu hati setiap insan, tak heran jika setiap intitusi saling menggalang hati banyak orang untuk membantu meringankan penderitaan para korban. Tak terkecuali badan misi Tzu Chi.

Menciptakan Lingkungan Pendidikan yang Prima

Menciptakan Lingkungan Pendidikan yang Prima

10 Agustus 2018 Kehadiran relawan Tzu Chi Taiwan ke Tzu Chi Indonesia pun diagendakan untuk mengisi seminar Jing Si Talk. Kali ini seminar yang diikuti oleh 62 orang peserta ini mengulas tentang Kekuatan Dari Pendidikan.
Jangan menganggap remeh diri sendiri, karena setiap orang memiliki potensi yang tidak terhingga.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -