Berita
Cerita Ceria Bersama Anak-anak Pejuang Kanker di Rumah Singgah YKAKI
15 April 2025Suasana penuh tawa mewarnai kunjungan para relawan Tzu Chi ke rumah singgah YKAKI di Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Anak-anak sangat antusias, apalagi saat permainan dimulai dan hadiah-hadiah menarik dibagikan. Suasana mencair seketika.
Cerita Ceria Bersama Anak-anak Pejuang Kanker di Rumah Singgah YKAKI
15 April 2025Suasana penuh tawa mewarnai kunjungan para relawan Tzu Chi ke rumah singgah YKAKI di Cempaka Putih, Jakarta Pusat. Anak-anak sangat antusias, apalagi saat permainan dimulai dan hadiah-hadiah menarik dibagikan. Suasana mencair seketika.

Dari Gawai Jadi Karya, Relawan Tzu Chi Pelajari Videografi Praktis
15 April 2025Dengan bermodalkan gawai, relawan Tzu Chi belajar langsung membuat konten video. Kegiatan ini tidak hanya menambah keterampilan, tapi juga menjadi media baru dalam menyebarkan nilai-nilai Budaya humanis Tzu Chi.

Biar Langit Mendung, Hati Para Relawan Tzu Chi ini Tetap Terang
15 April 2025Pagi itu langit mendung menggantung rendah. Meski begitu, Akuan dan tiga relawan Tzu Chi lainnya tetap mantap memanaskan mesin motor mereka menuju kediaman seorang penerima bantuan Tzu Chi.

Bingkisan untuk Nenek Usun
15 April 2025Nek Usun tak asing bagi relawan. Sudah beberapa kali relawan melakukan kunjungan kasih ke rumahnya. Namun kali ini, ada ekspresi kebingungan dan seolah lupa terlihat ketika para relawan berkunjung ke rumah Nek Usun pada Sabtu, 29 Maret 2025.

Melayani dengan Empati dan Semangat Membara
14 April 2025Relawan Tzu Chi tulus dalam pelayanan karena kekuatan komunikasi empatik dan semangat untuk terus belajar. Melalui kisah pendampingan, mereka menunjukkan ketulusan dalam memberi dapat menyentuh hati dan mengubah hidup.

Tzu Chi dan Korem 052 Renovasi Panti Asuhan, Ciptakan Tempat Tinggal Layak
14 April 2025Tzu Chi Indonesia bersama Korem 052/Wijaya Krama melakukan survei untuk merenovasi bagunan Yayasan Sosial Panti Asuhan Amanah Assodiqiyah di daerah Rajeg, Tangerang, Banten.

Bedah Rumah Tzu Chi di Tanah Tinggi: Kerjasama Kementerian PKP dan Tzu Chi Wujudkan Rumah Impian Warga
14 April 2025Melalui program bedah rumah Tzu Chi, sebanyak 10 Kepala Keluarga (KK) tahap pertama mendapat bantuan renovasi rumah layak huni.

Pembagian Paket Lebaran di Bogor: Semangat Berbagi, Semangat Idul Fitri
14 April 2025Relawan Tzu Chi Bogor membagikan 500 paket cinta kasih untuk warga kurang mampu di Bogor. Satu aksi sederhana yang mengalirkan hangatnya kepedulian dan kebersamaan.
_edt.jpg)
Bingkisan Cinta Kasih untuk Lansia Desa Kernyanyan
11 April 2025Sebanyak lima lansia di Desa Kernyanyan, Kutai Timur, Kalimantan Timur mendapat bingkisan cinta kasih dari relawan Dharma Wanita Xie Li Kalimantan Timur 2 Rantau Panjang pada Kamis, 27 Maret 2025.

Mengantar Bingkisan di Tengah Genangan: Cinta Kasih untuk Keluarga Wati
11 April 2025Di tengah banjir yang melanda Desa Bagan Jaya, Kec. Elok, Riau, lima relawan Tzu Chi Xie Li Indragiri Hilir tetap mengantarkan bingkisan Idul Fitri untuk keluarga Wati.

Relawan Tanjung Rusa Estate Salurkan Sembako untuk Dhuafa di Kabupaten Belitung
10 April 2025Lima relawan dari Tanjung Rusa Estate membagikan sembako kepada 53 kaum dhuafa di Desa Lassar, Perpat, Membalong, dan Cerucuk, Belitung pada Senin, 24 Maret 2025.

Perhatian untuk Lansia dan Masyarakat Kurang Mampu
10 April 2025Relawan Xie Li Sumatra Selatan 2 dari Unit Sungai Enim Estate memberikan bantuan sembako di Desa Gunung Kembang, untuk memberikan kebahagiaan dan kebersamaan, baik bagi penerima bantuan maupun relawan.

Menyusuri Lorong Cinta Kasih, Menemukan Makna Perjumpaan
10 April 2025Sebanyak 22 pemuda-pemudi dari GKI Pakis Raya dan GKI Tubagus Angke, didampingi enam relawan Tzu Chi komunitas Hu Ai Pluit Mas, mengunjungi Tzu Chi Center di PIK, Jakarta pada Sabtu, 29 Maret 2025.

Langkah Kasih Menembus Sungai Banjir ke Desa Long Wehea
10 April 2025Dalam semangat Ramadan, relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas dari komunitas Xie Li Kalimantan Timur 2 Rantau Panjang membagikan bingkisan Lebaran kepada lima keluarga lansia di Desa Long Wehea, Kalimantan Timur.
