Berita

Program Renovasi Rumah: Relawan Menyapa dari Pintu ke Pintu, Membangun Harapan di Johar Baru

22 April 2025
Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali melanjutkan program "Bebenah Kampung" di kawasan padat penduduk di Johar Baru, Kecamatan Johar Baru, Jakarta Pusat.

Menyalin dan Menyelami Dharma

Menyalin dan Menyelami Dharma

30 April 2018
Suasana tenang dan khidmat menyapu seluruh ruang kelas di Tzu Chi University Continuing Education Center, Gan En Lou, Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk, Minggu 29 April 2018. Empat kelas di learning center tersebut dipenuhi oleh 93 relawan Tzu Chi yang tengah belajar menyalin Sutra Wu Liang Yi Jing dengan teknik kaligrafi.
Mengasah Bakat untuk Menjadi Juara

Mengasah Bakat untuk Menjadi Juara

30 April 2018
Dalam perebutan menjadi sang juara, masing-masing finalis pun membawakan dua lagu yang merupakan satu lagu wajib yang ditentukan panitia dan lagu pilihan sendiri. Mereka sama-sama menampilkan yang terbaik pada hari itu.
Melatih Percaya Diri Anak Melalui Budaya

Melatih Percaya Diri Anak Melalui Budaya

30 April 2018
Kelas Bermain (KB) dan Taman Kanak-kanak (TK) sekolah Cinta Kasih Tzu Chi Cengkareng dengan mengadakan pagelaran Budaya yang bertemakan “Pekan Budaya Indonesia” yang bertempat di gedung Aula TK Cinta Kasih Tzu Chi pada Jumat, 27 April 2018.
Memperingati Hari Kartini dengan Kegiatan Vegetarian

Memperingati Hari Kartini dengan Kegiatan Vegetarian

27 April 2018

Dalam rangka memperingati Hari Kartini yang jatuh pada tanggal 21 April 2018, sebanyak 27 relawan Dharma Wanita Xie Li Kalimantan Tengah 1 menyelenggarakan Lomba Memasak Vegetarian. Lomba yang digelar pada tanggal 23 April 2018 ini diikuti oleh 13 peserta.

Mari Menjaga Kesehatan Ibu dan Anak

Mari Menjaga Kesehatan Ibu dan Anak

27 April 2018
Tzu Chi Sinar Mas Xie Li Kalimantan Selatan 1 dari Batu Ampar Mill, Batu Ampar Transport dan Batu Ampar Workshop mengadakan penyuluhan untuk para ibu yang berada di lingkungan perusahaan. Penyuluhan tersebut tentang pentingnya kesehatan ibu dan anak. 
Senam Sehat di Peringatan Hari Kesehatan Sedunia

Senam Sehat di Peringatan Hari Kesehatan Sedunia

27 April 2018
Melanjutkan semangat yang diusung oleh WHO, sebanyak 16 orang relawan  Tzu Chi Perwakilan Sinar Mas Xie Li Downstream Lampung mendukung terwujudnya tema Hari Kesehatan Sedunia tahun 2018 dengan mengadakan program “Senam Sehat Bersama Xie Li Downstream Lampung dan Masyarakat”. Kegiatan ini dilaksanakan bersama warga sekitar Kecamatan Katibung, Lampung Selatan. 
Berbagi Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi

Berbagi Pengetahuan Tentang Kesehatan Reproduksi

27 April 2018
Relawan Tzu Chi Sinar Mas di Xie Li Downstream Dumai mengadakan penyuluhan kesehatan di SMPN 06 Dumai Kelurahan Lubuk Gaung, Kecamatan Sungai Sembilan, pada Jumat 6 April 2018.
Melalui Misi Perusahaan, Andil Dalam Pelestarian Lingkungan

Melalui Misi Perusahaan, Andil Dalam Pelestarian Lingkungan

27 April 2018
Minggu 8 April 2018 merupakan hari yang membahagiakan bagi seluruh relawan Tzu Chi di  Komunitas He Qi Barat 2, Huai Alam Sutera, BSD dan Gading Serpong, serta karyawan Summarecon Mal Serpong. Hari itu, dibuka titik baru pemilahan sampah dalam program Pelestarian Lingkungan di depan Pasar Sinpasa, Summarecon Mal Serpong. 
Pekan Amal Tzu Chi 2018: Doa yang Tulus

Pekan Amal Tzu Chi 2018: Doa yang Tulus

26 April 2018

Pekan Amal Tzu Chi 2018 menyatukan para relawan untuk bersumbangsih bagi pembangunan Tzu Chi Hospital. Bentuk sumbangsihnya pun bermacam-macam bisa dana, sumbangan produk untuk dijual, serta tenaga untuk kelancaran kegiatan tersebut.


Pekan Amal Tzu Chi 2018: Partisipasi Semua Kalangan

Pekan Amal Tzu Chi 2018: Partisipasi Semua Kalangan

25 April 2018
Pekan Amal Tzu Chi 2018 yang diadakan selama dua hari (21 dan 22 April 2018) menjajakan berbagai produk makanan maupun barang. Relawan komunitas He Qi Timur Hu Ai Kelapa Gading pun turut memeriahkan pekan amal ini dengan membuka beberapa stan.
Melayani Ibu dan Anak Melalui Posyandu

Melayani Ibu dan Anak Melalui Posyandu

25 April 2018
Pada 23 Maret 2018, 12 relawan Tzu Chi Xie Li Kalimantan Tengah 4 bersama dengan Kader Posyandu Sungai Nusa Estate mengadakan kegiatan posyandu yang telah rutin dilaksanakan. Dalam kegiatan ini, relawan turut memberikan makanan tambahan bagi anak.
Menanam Benih Kasih dari Donor Darah

Menanam Benih Kasih dari Donor Darah

24 April 2018
Sabtu, 21 April 2018, relawan Tzu Chi komunitas He Qi Barat 2, Hu Ai Tangerang bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) mengadakan kegiatan donor darah. Kegiatan ini adalah satu hal sederhana yang bisa dilakukan diri sendiri namun bisa memberikan kontribusi yang besar bagi kehidupan orang lain.
Menggengam Setiap Kesempatan untuk Belajar

Menggengam Setiap Kesempatan untuk Belajar

24 April 2018

Rombongan relawan Tzu Chi dari Binjai, Sumatera Utara melakukan kunjungan kasih didampingi relawan Tzu Chi komunitas He Qi Timur ke Tanjung Priok, Jakarta Utara (23/04). Adapun kunjungan ini merupakan pembelajaran bagi relawan tentang bagaimana menjalankan misi amal Tzu Chi.

Menghimpun Cinta Kasih untuk Tzu Chi Hospital

Menghimpun Cinta Kasih untuk Tzu Chi Hospital

24 April 2018
Berbagai kuliner dan jajanan khas lezat yang dijajakan di Pekan Amal Tzu Chi yang berlangsung pada 21–22 April 2018 lalu, tidak terlepas dari tangan-tangan dingin para relawan yang ahli memasak dan juga sumbangsih banyak orang.
Welas Asih Bagi Pasien Katarak

Welas Asih Bagi Pasien Katarak

24 April 2018
Relawan Tzu Chi Sinarmas Xie Li Kalimantan Tengah 1 secara berkala memberikan bantuan untuk operasi katarak kepada 8 orang pasien penerima bantuan. Bantuan operasi bagi 8 pasien katarak tersebut dibagi menjadi 3 kelompok.
Walau berada di pihak yang benar, hendaknya tetap bersikap ramah dan bisa memaafkan orang lain.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -