Berita
Bedah Rumah Tahap Ke-6 di Kamal Muara Siap Dimulai
25 November 2024Tzu Chi Indonesia kembali menjalankan Program Bebenah Kampung Tzu Chi tahap ke-6 di wilayah Kamal Muara. Sebanyak 13 rumah milik calon penerima bantuan di RW 04, Kamal Muara disurvei relawan.
Sejuta Manfaat Donor Darah
23 Mei 2017Tzu Chi Sinar Mas kembali menggelar kegiatan donor darah. Kegiatan rutin tiga bulan sekali ini digelar di Ruang Narwastu, Plaza Sinar Mas Land, Jumat, 19 Mei 2017. Berbeda dengan donor darah sebelumnya, kali ini donor darah dilaksanakan di siang hari, tepatnya pukul 14.00 WIB.
Kasih Ibu, Luas dan Dalam
23 Mei 2017Upacara Kelulusan Berbalut Drama Kisah Nyata
22 Mei 2017Membekali Generasi dengan Keluhuran Budi Pekerti
22 Mei 2017Sebanyak 539 siswa, termasuk siswa TK Cinta Kasih Tzu Chi mengikuti Kamp Pendewasaan Siswa Cinta Kasih Tzu Chi 2017 yang diadakan di gedung Gan En, Tzu Chi Center, PIK, 19-20 Mei 2017.
Wajah Bahagia Menyambut Relawan Tzu Chi
22 Mei 2017Bepartisipasi Melalui Celengan Bambu
22 Mei 2017Pagi itu, Stephen dan Kania, serta 375 siswa SMP Santa Maria mengikuti sosialisasi Misi Amal Tzu Chi di aula sekolah mereka. Pengenalan Misi Amal Tzu Chi ini dibawakan Andre Zulman dan Yuli Simorangkir dari Sekretariat Tzu Chi Indonesia.
Waisak 2017: Memperingati Waisak dengan Berbakti Kepada Orangtua
22 Mei 2017Waisak 2017: Hikmah Waisak dalam Keberagaman
22 Mei 2017Berawal dari jalinan jodoh saat pembagian paket cinta kasih (beras) Tzu Chi di wilayah Jakarta Utara. Sebanyak 90 jemaat Gereja St. Fransiskus Xaverius, Jakarta Utara mengikuti prosesi perayaan Waisak di Aula Jing Si, Tzu Chi Center pada Minggu, 14 Mei 2017.
Waisak 2017: Memaknai Waisak, Membangkitkan Welas Asih
22 Mei 2017Ribuan orang memadati Jiang Jing Tang, Lt. 4 Aula Jing Si, Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk Jakarta untuk mengikuti prosesi pemandian Rupang Buddha membentuk formasi barisan genderang dan genta. Ritual Hari Waisak yang dirangkai dengan peringatan Hari Ibu Internasional dan Hari Tzu Chi Sedunia ini digelar selama dua sesi (pagi dan sore) pada tanggal 14 Mei 2017.
Waisak 2017: Khidmatnya Upacara Waisak di TK Tzu Chi
18 Mei 2017Merayakan Hari Waisak, Hari Ibu Internasional, dan Hari Tzu Chi Sedunia dengan khidmat dan penuh sukacita tidak hanya dilakukan oleh para relawan Tzu Chi. Siswa-siswi TK Tzu Chi Indonesia pun melakukan hal yang sama, mereka mengadakan perayaan tiga hari besar ini di lobby TK, 17 Mei 2017.
Mengemban Tugas dengan Perasaan Gembira
18 Mei 2017Untuk menghadirkan suasana yang khidmat, indah dan rapi tentu tidak terlepas dari kesatuan hati para peserta dan juga kesungguhan relawan mempersiapkannya. Relawan pun membentuk beberapa tim kepanitiaan.
Waisak 2017: Kompak Itu Indah!
14 Mei 2017Senyuman bahagia terpancar dari wajah dua orang sahabat yaitu Lulu Wiratama dan Kardina Novelia saat mengikuti Peringatan Waisak di Tzu Chi Indonesia. Meskipun keduanya berbeda keyakinan, persabatan keduanya sangat baik dan saling menghargai.
Waisak 2017: Momentum Membersihkan Noda Batin
14 Mei 2017Suasana khidmat nan agung menyelimuti perayaan Waisak yang digelar Tzu Indonesia di Aula Jing Si, Tzu Chi Center, Pantai Indah Kapuk, Jakarta, Minggu 14 Mei 2017. Di tengah ketulusan menjalankan prosesi pemandian rupang Buddha, para peserta diajak untuk membangun tekad yang baik.
Melanjutkan Kelas Bisnis Fashion
10 Mei 2017Tzu Chi University Continuing Education Center (TCUCEC) kembali mengadakan Workshop Fashion Design untuk melanjutkan kelas sebelumnya.