Berita

Menanamkan Harapan Melalui Pendidikan Karakter

17 April 2025
Sosialisasi Kelas Budi Pekerti Tzu Chi yang diadakan relawan komunitas He Qi Pluit dan Angke mengajak orang tua dan anak-anak untuk bersama membangun karakter dan menumbuhkan harapan bagi masa depan yang penuh kebaikan.

Cinta yang Selalu Tumbuh di Hati

Cinta yang Selalu Tumbuh di Hati

26 Agustus 2011 Seorang nenek dengan menggenggam selembar kupon beras di tangannya duduk termenung sendiri di sebuah bangku yang telah disediakan relawan. Dari wajahnya tersimpan banyak cerita sedih dan tampak  tetesan air  mata berlinang di pipinya yang sudah keriput.
Suara Kasih: Menyatu dengan Hati Buddha

Suara Kasih: Menyatu dengan Hati Buddha

26 Agustus 2011 Bodhisatwa sekalian, sungguh banyak hal yang harus dimulai dari diri sendiri. Jadi, kita harus mawas diri dan tulus. Kita harus berdoa dengan tulus demi ketenteraman dunia. Janganlah kita lengah dalam setiap niat pikiran kita.
Ikrar Dalam Hati

Ikrar Dalam Hati

25 Agustus 2011 Dalam training ini banyak sekali kisah relawan mengharukan, misalnya Freddy, relawan Tzu Chi Pekanbaru yang juga pertama kali pulang ke kampung halaman batin. Sebenarnya ia sudah mengenal Tzu Chi sejak duduk di bangku kelas 3 SD saat ia bersekolah di Medan.
Catatan dari Kampung Halaman Batin

Catatan dari Kampung Halaman Batin

25 Agustus 2011
Ketika selesai memberikan gelang kepada relawan, Master Cheng Yen sekali lagi membabarkan Dharma untuk semua relawan. Menurut Master Cheng Yen saat ini kita harus bisa memasukan Dharma ke dalam hati dan melaksanakannya dalam kehidupan sehari-hari.
Suara Kasih: Mempertahankan Hati Yang Murni

Suara Kasih: Mempertahankan Hati Yang Murni

25 Agustus 2011 Pengetahuan nurani adalah kebijaksanaan. Orang yang bijaksana dapat merasakan penderitaan orang lain. Perasaan tidak tega atas penderitaan orang lain dapat membangkitkan cinta kasih kita. Jadi, janganlah kita bersikap konsumtif.
Jing Si Talk: Budaya Humanis Buddhis

Jing Si Talk: Budaya Humanis Buddhis

24 Agustus 2011 Sebelum memasuki topik lebih dalam mengenai tema dari sharing yang dibawakan, Agus Shixiong mengatakan bahwa setiap ajaran apapun  adalah kebenaran, seperti yang Buddha katakan bahwa banyak sekali jalan menuju pencerahan.
Menyebar Cinta Kasih untuk Sesama

Menyebar Cinta Kasih untuk Sesama

24 Agustus 2011 Penuhnya celengan bambu tidak menandakan bahwa keluarga ini berhenti untuk turut bersumbangsih terhadap sesama. “Emak mau lagi celengan bambunya,” pintanya. Rasa ingin membantu sesama tumbuh di dalam hati emak.
Suara Kasih: Gema Genderang Dharma

Suara Kasih: Gema Genderang Dharma

24 Agustus 2011 Dalam persamuhan Dharma ini, kita semua sungguh harus membangkitkan sikap mawas diri yang tulus dan bertobat secara mendalam. Artinya, kita harus menyucikan hati kita dan menyesali segala kesalahan kita.
20 Kesulitan dalam Kehidupan

20 Kesulitan dalam Kehidupan

23 Agustus 2011
Pada hari Kamis tanggal 11 Agustus 2011, pukul 19.00 WIB, terdapat  19 peserta yang hadir dalam acara bedah buku yang diadakan di Jing Si Books and Café Pluit. Acara bedah buku yang rutin diadakan setiap hari kamis ini dibawakan oleh Po San Shixiong.
Buka Puasa Bersama DAAI TV

Buka Puasa Bersama DAAI TV

23 Agustus 2011
Sekolah yang berdiri sejak tahun 70-an ini diprakarsai oleh Yusuf Nurdin, seorang imam masjid di kampung itu. Sebagai seorang imam, Yusuf yang juga berprofesi sebagai pembuat perahu merasa risau ketika melihat anak-anak dari keluarga tidak mampu yang tidak sanggup bersekolah.
Menciptakan Dunia Kasih Tzu Chi

Menciptakan Dunia Kasih Tzu Chi

23 Agustus 2011 Hari Minggu, tanggal 21 Agustus 2011, pukul 8 pagi, relawan dari He Qi Selatan bekerjasama dengan He Qi Timur dan He Qi Barat melakukan pembagian beras yang dilakukan di Kantor Kelurahan Tanah Tinggi, Jakarta Pusat.
Suara Kasih: Setiap Orang adalah Sutra Hidup

Suara Kasih: Setiap Orang adalah Sutra Hidup

23 Agustus 2011
Lihatlah Somalia. Sekitar 640.000 anak menghadapi risiko meninggal akibat kelaparan. Selain bencana kelaparan, warga Somalia juga mengalami bencana akibat ulah manusia. Anak-anak yang lahir di sana sungguh tak berdaya.
Semangat Kemerdekaan

Semangat Kemerdekaan

22 Agustus 2011 Pada tanggal 16 Agustus 2011, Sekolah Tzu Chi Indonesia mengadakan lomba dalam rangka menyambut hari kemerdekaan. Terlihat di setiap depan kelas, hiasan dinding dan bendera merah putih yang menambah keindahan di sepanjang koridor sekolah.
Perayaan 17 Agustus di Sekolah Tzu Chi

Perayaan 17 Agustus di Sekolah Tzu Chi

22 Agustus 2011
Orangtua yang menyaksikan ikut bergembira menyemangati anak-anaknya dengan teriakan “Jiayou, Jiayou” (semangat).  Setelah bermain, anak-anak dibimbing gurunya untuk menuju ke area lomba lainnya, salah satunya Blind-folded krupuk eating competition (lomba makan kerupuk dengan mata tertutup kain).
“Inilah Sofyan Apa Adanya”

“Inilah Sofyan Apa Adanya”

22 Agustus 2011
Anak itu bernama Sofyan Sukmana. Ia merupakan salah satu pasien bantuan pengobatan khusus Tzu Chi sejak sejak 7 tahun lalu. Saat itu ia di diagnosis menderita Fibrous dysplasia yang berarti tumbuh tumor di bagian belakang mata kanannya.
Hanya orang yang menghargai dirinya sendiri, yang mempunyai keberanian untuk bersikap rendah hati.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -