Berita

Cinta Kasih dalam Sepotong Kue Bulan

23 September 2024
Tzu Chi Tebing Tinggi membagikan kue bulan dan sembako kepada 250 warga kurang mampu. Lewat pembagian kue bulan dan sembako ini, diharapkan masyarakat dapat merayakan festival kue bulan dengan penuh sukacita.

Pemberkahan Akhir Tahun Tzu Chi Medan

Pemberkahan Akhir Tahun Tzu Chi Medan

01 Februari 2011 Tanggal 23 Januari 2011, bertempat di Yang Lim Plaza lantai 5, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia Kantor Perwakilan Medan mengadakan acara Pemberkahan Akhir Tahun 2010 yang dihadiri oleh 2.500 orang. Acara seperti ini juga dilaksanakan di semua penjuru dunia sebelum menyambut Tahun Baru Imlek.
Uluran Tangan bagi Korban Banjir

Uluran Tangan bagi Korban Banjir

10 Januari 2011 Hujan yang terus mengguyur dengan deras sejak malam pada tanggal 5 Januari 2011 menyebabkan Sungai Deli meluap dan merendam sebagian Kota Medan. Kondisi banjir yang terparah menimpa Kecamatan Medan Maimun yang sebagian besar cakupan areanya berada di sekitar Sungai Deli.
Membangkitkan Senyum Antarsesama

Membangkitkan Senyum Antarsesama

22 Desember 2010 Minggu pagi, tanggal 12 Desember 2010, relawan Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia Kantor Perwakilan Medan yang berjumlah 85 orang menempuh perjalanan selama 2 jam dari kota Medan ke Brastagi untuk mengadakan kunjungan kasih ke rumah sakit jiwa Panti Tuna Laras Pejoreken.
Tersenyumlah Selalu

Tersenyumlah Selalu

10 Desember 2010 “Ayo, mana senyumnya?” tanya Suster Xaveria kepada Elpina (9 tahun) yang merupakan salah satu pasien luka bakar yang dirawat di Pusat Rehabilitasi Harapan Jaya (PRHJ). Melihat sapaan yang hangat dari Suster Xaveria, Elpina serta merta tersenyum lebar.
Kebahagiaan Seorang Sulastri

Kebahagiaan Seorang Sulastri

10 Desember 2010 Tanggal 4 Desember 2010, jam 5.00 WIB, Ilias bersama Sulastri berangkat dari rumahnya menuju ke RSUD Dr. Kumpulan Pane dimana semua pasien yang akan diberangkatkan ke Medan harus berkumpul.
Mengembalikan Sebuah Dunia yang Terang

Mengembalikan Sebuah Dunia yang Terang

01 Desember 2010
Pada tanggal 27 November 2010, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia Kantor Perwakilan Medan mengadakan bakti sosial pengobatan katarak yang bertempat di RSUD Dr. H. Kumpulan Pane, Tebing Tinggi. Bakti sosial ini adalah kelanjutan dari bakti sosial yang dilaksanakan pada tanggal 25 Juli 2010 di Tebing Tinggi.
Welas Asih dan Tanpa Pamrih

Welas Asih dan Tanpa Pamrih

12 Oktober 2010 Hari Minggu, tanggal 3 Oktober 2010, Tzu Chi Medan menyelenggarakan donor darah, bekerja sama dengan RSU Pusat Haji Adam Malik. Kegiatan yang dilaksanakan di Yang Lim Plz lantai 2 ini dihadiri oleh 58 relawan Tzu Chi, 16 dokter TIMA dan 7 orang paramedis.
Cinta Kasih Menghapus Bencana

Cinta Kasih Menghapus Bencana

01 Oktober 2010 Pengungsian warga Gunung Sinabung menjadi suatu episode yang cukup panjang. Hari Minggu, tanggal 19 September 2010, Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia kembali membagikan barang bantuan ke beberapa titik pengungsian di Kabanjahe dan Brastagi.
Perhatian Bagi Pengungsi Sinabung

Perhatian Bagi Pengungsi Sinabung

23 September 2010 Setelah sebelumnya menyerahkan bantuan pada Minggu (29/08), Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia Kantor Perwakilan Medan kembali menyerahkan bantuan kepada warga pengungsi Sinabung, pada hari Senin tanggal 30 Agustus 2010.
Berbagi Dalam Menyambut Lebaran

Berbagi Dalam Menyambut Lebaran

07 September 2010 Yayasan Buddha Tzu Chi Kantor Perwakilan Medan mengadakan kegiatan bakti sosial pembagian paket sembako kepada 10.893 KK, pada hari Minggu 29 Agustus 2010. Bakti sosial ini bertujuan untuk meringankan beban hidup warga kurang mampu
Bantuan Darurat Letusan Gunung Sinabung

Bantuan Darurat Letusan Gunung Sinabung

30 Agustus 2010 Gunung Sinabung yang terletak di Kabupaten Tanah Karo sudah tertidur selama 400 tahun. Tetapi pada tanggal 29 Agustus 2010 sekitar pukul 00.10 WIB, Gunung Sinabung yang tertidur akhirnya terbangun juga.
Selamat Jalan Ajun Shixiong

Selamat Jalan Ajun Shixiong

23 Agustus 2010
Hari Senin 2 Agustus 2010, sekitar jam 11 siang terdengar kabar dukacita dari kantor Yayasan Buddha Tzu Chi Medan. Kabar yang sungguh membuat orang terkejut.
Baksos Pertama di Tebing Tinggi

Baksos Pertama di Tebing Tinggi

16 Agustus 2010 Tepat pukul 09.00 WIB, rombongan dokter dari TIMA dan relawan tiba di lokasi. Dalam kata sambutannya, Wardi Shixiong mengatakan bahwa bakti sosial kesehatan ini merupakan wujud cinta kasih para relawan Tzu Chi kepada masyarakat setempat.
Kembalinya Sebuah Harapan (Bagian 1)

Kembalinya Sebuah Harapan (Bagian 1)

29 Juli 2010
Hari pertama bersekolah di tahun ajaran yang baru. Tiga orang relawan menuju ke rumah Sri Rahayu untuk mengucapkan selamat kepada Ayu (panggilan Sri Rahayu -red) penderita tumor kista karena dapat kembali bersekolah.
Kembalinya Sebuah Harapan (Bagian 2)

Kembalinya Sebuah Harapan (Bagian 2)

29 Juli 2010
Mendengar Ayu sudah diperbolehkan untuk pulang, para relawan merasa gembira dan bahagia. Para relawan merencanakan sebuah acara syukuran kecil-kecilan untuk merayakan kesembuhan Ayu.
Seulas senyuman mampu menenteramkan hati yang cemas.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -