Berita

Kelas Budi Pekerti Selatpanjang Mengenalkan Pelestarian Lingkungan

22 November 2024
Relawan Tzu Chi Selat Panjang pada Minggu, 10 November 2024 untuk kali pertama mengajak Kelas Budi pekerti ke Depo Pendidikan Daur Ulang Tzu Chi di Jalan Banglas. Ada 27 orang siswa-siswi kelas Budi Pekerti ini.

Berkata Benar dan Mencintai Lingkungan

Berkata Benar dan Mencintai Lingkungan

01 April 2014 Agar anak-anak lebih memahami apa itu kejujuran, pada hari Sabtu, tanggal 8 Februari 2014 Tzu Chi Kantor Penghubung Palembang mengadakan kembali Kelas Budi Pekerti kedua di Sekolah Tunas Teladan Gandus Palembang dengan tema “Berkata Benar”.
Bersatu Hati Mengikuti Jejak Langkah Master

Bersatu Hati Mengikuti Jejak Langkah Master

01 April 2014 Pada tanggal 9 Maret 2014, relawan Tzu Chi Medan mengadakan pelatihan relawan abu putih yang pertama di tahun 2014. Peserta pelatihan dengan serius mengikuti acara demi acara, dari ceramah Master Cheng Yen, sampai ke sharing setiap misi Tzu Chi dan juga tata krama Tzu Chi.
Semangat dan Tekad Bodhisatwa

Semangat dan Tekad Bodhisatwa

28 Maret 2014 Berlokasi di Jl. Sersan Zuraida Rawasari Jambi, Minggu 23 Februari diadakan acara sederhana dalam rangka soft opening Tzu Chi Jambi. Sekitar pukul 11.00 WIB para relawan yang telah berkumpul memasuki ruangan acara.
Menjalin Jodoh Melalui SMAT

Menjalin Jodoh Melalui SMAT

24 Maret 2014 Menumbuhkan niat untuk bersumbangsih melalui celengan bambu merupakan cara untuk melakukan kebajikan. Dengan mensosialisasikan celengan bambu diharapkan masyarakat mengerti lebih jelas arti bersumbangsih antar sesama.
Mewariskan Cinta Kasih dan Hati

Mewariskan Cinta Kasih dan Hati

24 Maret 2014 Relawan Tzu Chi memberikan pengajaran membuat prakarya dengan bahan dari barang daur ulang di Sekolah Dharma Bakti, Medan.
Uluran Tangan Untuk Korban Erupsi Gunung Kelud

Uluran Tangan Untuk Korban Erupsi Gunung Kelud

21 Maret 2014 Para relawan menyebar di beberapa tempat di mall dengan senyum yang ramah dan menghilangkan rasa ego dalam diri, bersama-sama mengetuk hati para pengunjung untuk ikut peduli dengan menyisihkan uang mereka.
Meluangkan Waktu dan Tenaga Untuk Kebaikan Orang Lain

Meluangkan Waktu dan Tenaga Untuk Kebaikan Orang Lain

19 Maret 2014 Semoga dengan kegiatan ini dapat meningkatkan kerjasama relawan Tanjung Batu dan relawan Tanjung Balai. Semoga semakin banyak orang yang selalu mengembangkan niat untuk berbuat baik setiap harinya.
Membekali Budi Pekerti Dalam Diri Anak-Anak Asuh

Membekali Budi Pekerti Dalam Diri Anak-Anak Asuh

14 Maret 2014 Tujuan dari diadakan kelas budi pekerti ini adalah untuk membekali anak asuh dengan pendidikan budi pekerti disamping pendidikan akademis yang diperoleh di sekolah.
Memilih Jalan Bodhisatwa Dunia

Memilih Jalan Bodhisatwa Dunia

13 Maret 2014 Sepanjang tahun insan Tzu Chi terus menjalankan berbagai kegiatan yang berlandaskan Empat Misi Utama, yakni Misi Amal, Misi Kesehatan, Misi Pendidikan dan Misi Budaya Humanis. Melalui kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan ini, masyarakat dapat mengenal Yayasan Buddha Tzu Chi dengan baik.
Berdana Merupakan Hak Setiap Orang

Berdana Merupakan Hak Setiap Orang

13 Maret 2014 Tanpa mengenal lelah selama berjam-jam, dengan membawa kotak amal dan poster, para relawan menyeru kepada setiap pengunjung yang lewat, seperti mari peduli korban bencana gunung Kelud, dana kecil amal besar.
Dari Ikrar Timbul Kemampuan

Dari Ikrar Timbul Kemampuan

13 Maret 2014 Walau baru saja terbentuk dan hanya latihan sebanyak 4 kali, para Shijiedapat menghibur sekaligus menginspirasi para tamu untuk selalu memiliki sikap rendah hati dengan tersyukur atas bumi, langit dan segala isinya.
Membeli Kebijaksanaan

Membeli Kebijaksanaan

12 Maret 2014 Pada kesempatan kali ini para relawan membahas tentang “Membeli Kebijaksanaan” (versi komik). Saat kegiatan dimulai salah satu relawan membacakan komik tersebut dan relawan lain dengan seksama mendengarkan.
Mukjizat Itu Nyata

Mukjizat Itu Nyata

11 Maret 2014 Ayah dan Ibu Rizki tidak tega melihat Rizki, mereka pun kembali mencari informasi tentang pengobatan katarak. Suatu hari, ayah Rizki kembali mendapat informasi dari para tetangganya bahwa ada Yayasan Buddha Tzu Chi akan mengadakan operasi mata katarak gratis.
Pemberkahan Akhir tahun di Padang

Pemberkahan Akhir tahun di Padang

11 Maret 2014 Acara pemberkahan kali ini terasa sangat berbeda, karena untuk pertama kalinya diadakan di Aula Jing Si, Kantor Perwakilan Padang, rumah baru insan Tzu Chi Padang.
Meringankan Beban Korban Erupsi Gunung Kelud

Meringankan Beban Korban Erupsi Gunung Kelud

06 Maret 2014 Walaupun tidak memiliki hubungan darah, namun kita semua harus memiliki semangat untuk saling membantu dalam meringankan beban penderitaan orang lain.
Sikap mulia yang paling sulit ditemukan pada seseorang adalah kesediaan memikul semua tanggung jawab dengan kekuatan yang ada.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -