Berita

Kelas Budi Pekerti Selatpanjang Mengenalkan Pelestarian Lingkungan

22 November 2024
Relawan Tzu Chi Selat Panjang pada Minggu, 10 November 2024 untuk kali pertama mengajak Kelas Budi pekerti ke Depo Pendidikan Daur Ulang Tzu Chi di Jalan Banglas. Ada 27 orang siswa-siswi kelas Budi Pekerti ini.

Pemberkahan Akhir Tahun: Menghimpun Niat Baik, Mendoakan Dunia Aman dan Tentram

Pemberkahan Akhir Tahun: Menghimpun Niat Baik, Mendoakan Dunia Aman dan Tentram

07 Februari 2014 Relawan Tzu Chi Batam mendalami Sutra Amitartha pada acara pemberkahan tahun kali ini. Jumlah relawan yang ikut serta pada pendalaman sutra kali ini berjumlah 95 orang.
Menyongsong Hari Esok dengan Syukur Penuh Harapan

Menyongsong Hari Esok dengan Syukur Penuh Harapan

07 Februari 2014 Acara ini sebagai wujud syukur dan terima kasih atas cinta kasih dan dukungan dari seluruh donatur dan relawan Tzu Chi sehingga sumbangsih Tzu Chi kepada seluruh lapisan masyarakat dapat terus berlanjut.
Belajar Mengendalikan Kemarahan Sejak Kecil

Belajar Mengendalikan Kemarahan Sejak Kecil

07 Februari 2014 Kelompok A dan kelompok B berkumpul menjadi satu di lantai atas untuk latihan gerakan isyarat tangan bersama-sama. Mereka berlatih dengan semangat, karena waktu pementasan tinggal sebentar lagi.
Pemberkahan Akhir Tahun: Benih Kebajikan yang Bertunas

Pemberkahan Akhir Tahun: Benih Kebajikan yang Bertunas

06 Februari 2014 Acara ini merupakan wujud apresiasi Master Cheng Yen kepada para donatur dan insan Tzu Chi yang telah mendukung kelancaran kegiatan Tzu Chi selama satu tahun yang berlalu.
Pemberkahan Akhir Tahun : Membangkitkan Tekad Bodhisatwa Dari Dalam Hati

Pemberkahan Akhir Tahun : Membangkitkan Tekad Bodhisatwa Dari Dalam Hati

05 Februari 2014 Relawan Tzu Chi Lhokseumawe , Aceh merasa perlu untuk mengadakan acara pemberkahan akhir tahun sebagai wujud rasa syukur dan terima kasih dari Master Cheng Yen kepada semua orang yang telah mendukung Tzu Chi.
Pemberkahan Akhir Tahun: Menambah Aliran Kebajikan

Pemberkahan Akhir Tahun: Menambah Aliran Kebajikan

04 Februari 2014 Dalam acara Pemberkahan Akhir Tahun, 2 relawan Tzu Chi Tebing Tinggi menyampaikan pengalaman mereka selama menjadi relawan dan perubahan yang terjadi setelah menjadi relawan.
Bantuan Gunung Sinabung

Bantuan Gunung Sinabung

30 Januari 2014 Bantuan ini merupakan bantuan yang keempat kalinya disampaikan oleh Tzu Chi Medan. Bantuan pertama diberikan pada tanggal 17 September 2013, dua hari setelah terjadinya erupsi kembali di Gunung Sinabung.
Awal yang Baik untuk Tahun yang Baru

Awal yang Baik untuk Tahun yang Baru

27 Januari 2014 Setelah pembagian Angpau berkah dari Master bersama – sama tamu undangan melantunkan doa sebagai rasa syukur atas kesempatan dan jodoh baik yang kita peroleh dan wujud cinta kasih terhadap semua makhluk.
Pemberkahan Akhir Tahun: Mendidik Calon generasi Penerus

Pemberkahan Akhir Tahun: Mendidik Calon generasi Penerus

23 Januari 2014 Tahun 2013 sudah berlalu, sekarang di tahun 2014 marilah kita bersama-sama menyebarkan cinta kasih ke semua manusia. Sehingga tercipta kedamaian terhindar dari segala bencana.
Kasih Orang Tua Tanpa Batas

Kasih Orang Tua Tanpa Batas

10 Januari 2014 Walaupun jumlah relawan yang hadir tidak terlalu banyak, para relawan yang datang untuk memilah sampah tetap bersemangat. Apalagi para Xiao Pu Sa diajak untuk turut membantu kegiatan ini, dengan tujuan mengajarkan agar mereka mencintai lingkungan sejak dini.
Satu Langkah Menyelamatkan Bumi

Satu Langkah Menyelamatkan Bumi

09 Januari 2014 Tetapi ada yang berbeda di Tzu Chi Tanjung Balai Karimun, semua anggota Tzu Chi yang terdiri dari 45 relawan pergi ke Pantai Pelawan mengadakan kegiatan membersihkan sampah-sampah di tepi pantai setelah malam pergantian tahun baru.
“Sebuah Niat  Baik Dapat Menghapus Bencana”

“Sebuah Niat Baik Dapat Menghapus Bencana”

07 Januari 2014 Masayarakat kota Padang antusias untuk membeli kupon tersebut karena selain mereka dapat beramal untuk membantu sesama, juga mereka dapat membeli makanan vegetarian atau barang sembako serta barang-barang lain.
Siapa Pun Bisa Menjadi Pahlawan Bumi

Siapa Pun Bisa Menjadi Pahlawan Bumi

06 Januari 2014 Melalui kegiatan pelestarian lingkungan ini bersama-sama “Mengubah sampah menjadi emas, emas menjadi cinta kasih, cinta kasih menjadi aliran jernih, aliran jernih mengelilingi dunia”.
Berawal dari Sebuah Kekuatan Cinta Kasih

Berawal dari Sebuah Kekuatan Cinta Kasih

03 Januari 2014
Wiliyanti, mahasiswi Semester Satu jurusan FKIP Ilmu Ekonomi Universitas Riau (UNRI), tergerak hatinya ketika melihat berita di DAAI TV tentang bencana di Filipina. Selain itu, di berita DAAI TV, Wiliyanti juga melihat relawan-relawan Tzu Chi melakukan penggalangan dana untuk Filipina.
Pelestarian Lingkungan di Pematang Siantar

Pelestarian Lingkungan di Pematang Siantar

27 Desember 2013 Mereka berkumpul karena pada hari itu, mereka akan melakukan kegiatan pelestarian lingkungan dan bersih-bersih di sepanjang pinggir jalan.
Saat membantu orang lain, yang paling banyak memperoleh keuntungan abadi adalah diri kita sendiri.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -