Berita

Wujud Cinta Kasih Kepada Sesama Melalui Donor Darah

17 April 2025
Relawan Xie Li Kutai Barat mewujudkan cinta kasih untuk sesama melalui donor darah di Club House Sungai Perak Estate, Kutai Barat, Kalimantan Timur, Sabtu (12/4/25). Donor darah kali ini berhasil mengumpulkan 35 kantong darah.

Dapur Umum Tzu Chi Sinar Mas Bagikan 650 Paket Hidangan Buka Puasa

Dapur Umum Tzu Chi Sinar Mas Bagikan 650 Paket Hidangan Buka Puasa

26 Maret 2025

Dari dapur umum sederhana, Relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas menghadirkan kehangatan dan kepedulian dengan berbagi Paket Hidangan Buka Puasa.

Ketulusan Relawan Kutai Barat, Harapan Baru bagi Korban Kebakaran Kampung Sempant

Ketulusan Relawan Kutai Barat, Harapan Baru bagi Korban Kebakaran Kampung Sempant

26 Maret 2025

Sebagai bentuk kepedulian terhadap korban kebakaran di Kampung Sempant, relawan Tzu Chi Sinar Mas dari komunitas Xie Li Kutai Barat segera melakukan survei dan menyalurkan bantuan.

Sejuknya Kebersamaan, Relawan dan Warga Berbagi di Bulan Suci

Sejuknya Kebersamaan, Relawan dan Warga Berbagi di Bulan Suci

25 Maret 2025

Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1446 H, relawan Tzu Chi Sinar Mas dari komunitas Xie Lie Perawang 1 dan Perawang 3 membagikan paket sembako kepada 200 Kepala Keluarga (KK) warga Kel. Perawang dan Kampung Pinang Sebatang Timur.

Bingkisan Lebaran Untuk Hofipa

Bingkisan Lebaran Untuk Hofipa

25 Maret 2025

Dua minggu jelang Hari Raya Idul Fitri, relawan Tzu Chi Cabang Sinar Mas dari komunitas Xie Li Sumatra Selatan 1 berbagi kebahagiaan untuk Hofipa yang mengalami gangguan pendengaran. Paket bingkisan berisi beras, minyak goreng, gula, sirup, dan biskuit.

Menebar Kebaikan di Pondok Pesantren Al-Hikmah Rejo Basuki

Menebar Kebaikan di Pondok Pesantren Al-Hikmah Rejo Basuki

21 Maret 2025

Relawan Tzu Chi di Kutai Barat Kalimantan Timur mengunjungi Pondok Pesantren Al-Hikmah Rejo Basuki, Kutai Barat. Ini merupakan bagian dari program relawan untuk menebar kebaikan selama bulan Ramadan

Cahaya Baru untuk Pairah

Cahaya Baru untuk Pairah

20 Maret 2025

Relawan Tzu Chi di Xie Li Kalimantan Timur 1 terus memberikan perhatian untuk Ibu Pairah pascaoperasi katarak pada (25/1/25) lalu. Bagi Pairah, dunia kini terasa lebih cerah. Ia tidak sabar untuk melihat dengan kedua matanya secara sempurna.

Menghimpun Berkah Ramadan

Menghimpun Berkah Ramadan

18 Maret 2025

Relawan Tzu Chi di Xie Li Sumatra Selatan (Sumsel) 1 menyalurkan paket sembako jelang Idul Fitri berisi beras, gula, minyak goreng, terigu, dan sirup. Bukan hanya Nenek Zainur, juga ada Nenek Masmona yang menderita stroke turut mendapat perhatian dari relawan.

Warna-Warni Baru Di BPA-ku

Warna-Warni Baru Di BPA-ku

17 Maret 2025

Relawan Tzu Chi di Xie Li Indragiri Hilir memberikan bantuan pada Balai Penitipan Anak (BPA) berupa dukungan fasilitas untuk 2 BPA di Unit Bumi Lestari Estate, PT. Bumipalma Lestaripersada, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau pada Sabtu, 8 Maret 2025.

Jumat Bersih dan Olah TOGA jadi Sajian Takjil

Jumat Bersih dan Olah TOGA jadi Sajian Takjil

14 Maret 2025

Para relawan di Xie Li Kalimantan Timur 1 Unit Muara Wahau Mill menggelar Jumat Bersih sekaligus mengolah tanaman obat keluarga (TOGA) menjadi takjil. Kali ini membuat puding dengan bahan dasar Bawang Dayak dan pandan.

Kisah Rumiati dan Posyandu Tanjung Rusa Estate

Kisah Rumiati dan Posyandu Tanjung Rusa Estate

14 Maret 2025

Kisah Rumiati sosok relawan Tzu Chi di Xie Li Bangka Belitung yang berdedikasi mendukung posyandu di Unit Tanjung Rusa Estate (TRSE).

Kepedulian untuk Warga Bekasi

Kepedulian untuk Warga Bekasi

11 Maret 2025

Relawan Tzu Chi Sinar Mas bersama Eka Tjipta Foundation menyalurkan 185 paket bantuan sebagai bentuk kepedulian untuk warga Bekasi dan sekitarnya yang terdampak banjir. Bantuan yang disalurkan berisi ember, selimut, sarung, sabun mandi, dan sampo. 

Katakan Tidak Pada Narkoba

Katakan Tidak Pada Narkoba

07 Maret 2025

Komunitas relawan Tzu Chi di Xie Li Pati membantu memberikan pemahaman terkait bahaya penyalahgunaan narkoba bekerja sama dengan Puskesmas Cluwak. Kegiatan dihadiri 50 peserta terdiri dari anak asuh Tzu Chi, muda-mudi sekitar vihara, dan orang tua anak asuh.

Gerakan Cegah Stunting untuk Membangun Generasi Sehat

Gerakan Cegah Stunting untuk Membangun Generasi Sehat

05 Maret 2025

Aksi cegah stunting dilakukan relawan Dharma Wanita Unit Pantun Mas Estate (PMSE) di Xie Li Kalimantan Timur 1 melalui penyuluhan kesehatan di Klinik Pondok 1. Relawan juga terlibat langsung dalam kegiatan Posyandu yang rutin dilakukan. 

Dukungan Makanan Sehat untuk Ibu Hamil dan Balita di Kebun Semandau

Dukungan Makanan Sehat untuk Ibu Hamil dan Balita di Kebun Semandau

03 Maret 2025

Relawan Tzu Chi di Xie Li Kalimantan Tengah (Kalteng) 3 dari Unit Semandau (SMNE) menggelar penyuluhan kesehatan yang ditujukan untuk ibu hamil dan balita di Klinik Kebun Semandau, pada Jumat 14 Februari 2025.

Sehat Bersama di Posyandu Mawar

Sehat Bersama di Posyandu Mawar

28 Februari 2025

Relawan Tzu Chi di Xie Li Jambi 2 dari Unit Sungai Merak Estate (SMKE) mengadakan penyuluhan kesehatan, pemberian vitamin A, obat cacing, dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) di Posyandu Mawar. Kegiatan diadakan pada Jumat, 14 Februari 2025.

Melatih diri adalah membina karakter serta memperbaiki perilaku.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -