Info Tzu Chi

Selamat Hari Raya Waisak 2563 BE / 2019
17 Mei 2019Seluruh Pimpinan dan Staf Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia mengucapkan "Selamat Hari Raya Waisak 2563 BE"

Peduli Gempa Lombok
07 Agustus 2018Dalam waktu dua minggu, gempa dua kali mengguncang Lombok, Nusa Tenggara Barat. Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia telah menurunkan Tim Tanggap Darurat (TTD) ke Lombok yang terdiri dari tim medis dan relawan. Tim membawa bantuan berupa obat-obatan, bahan makanan, terpal, selimut, sarung, dan perlengkapan mandi bagi korban bencana.
