Audiensi Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan ke Tzu Chi Indonesia
Jurnalis : Arimami Suryo A, Fotografer : Arimami Suryo AWakil Ketua Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, Sugianto Kusuma menerima cinderamata yang diserahkan oleh Direktur Utama Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan, Prof. DR. dr. Agus Dwi Susanto, Sp.P.(K) dalam kegiatan audiensi Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan ke Tzu Chi Indonesia.
Prof. DR. dr. Agus Dwi Susanto, Sp.P.(K) menyerahkan draf MoU kerja sama Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan kepada Wakil Ketua Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, Sugianto Kusuma untuk dipelajari lebih lanjut.
Direktur Utama Tzu Chi Hospital, dr. Gunawan Susanto Sp.Bs berdiskusi dengan pihak Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan terkait transplantasi paru-paru.
Wakil Ketua Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, Sugianto Kusuma beserta Direktur Utama Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan, Prof. DR. dr. Agus Dwi Susanto, Sp.P.(K) berfoto bersama didamping jajaran Tzu Chi Hospital dan jajaran dari Rumah Sakit Umum Pusat Persahabatan setelah kegiatan audiensi.
Artikel Terkait
Audiensi Fair Winds Foundation ke Aula Jing Si
02 Agustus 2017Jumat, 28 Juli 2017 Fair Winds Foundation, Taiwan mengunjungi kantor Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia, PIK, Jakarta Utara. Kegiatan yang diikuti 20 orang tamu dari Fair Winds Foundation bertujuan untuk belajar tentang keberadaan Tzu Chi di Indonesia.
Audiensi BPBD Jawa Barat ke Tzu Chi Indonesia
20 Juli 2018 Pada Rabu, 18 Juli 2018, Tzu Chi Indonesia menerima kunjungan dari rombongan BPBD Jawa Barat. Selain untuk bersilaturahmi, kunjungan ini juga menjadi momen untuk saling bertukar pikiran dan berencana menjalin kerja sama.Audiensi BNN Jakarta Utara ke Tzu Chi Indonesia
19 Juli 2022Tzu Chi Indonesia menerima kunjungan dari Badan Narkotika Nasional (BNN) Jakarta Utara. Dalam kesempatan ini, kedua belah pihak membahas potensi kerja sama yang dapat dilakukan di masa mendatang.