Bantuan Banjir di Desa Tumbang Kaminting
Jurnalis : Fathurrahman (Tzu Chi Cabang Sinar Mas), Fotografer : Fathurrahman (Tzu Chi Cabang Sinar Mas)
Dengan menumpang kapal ponton, relawan mengangkut bahan pangan untuk didistribusikan ke Desa Tumbang Kaminting yang tengah dilanda banjir.

Jalanan tanah tak menyurutkan semangat relawan mengirimkan bantuan.

Dibantu warga Desa Tumbang Kaminting, relawan menurunkan bahan bantuan.

Sarjono, Sekretaris Desa Tumbang Kaminting menerima bantuan dari relawan secara simbolis.
Artikel Terkait

Perhatian Tulus Dalam Nasi Bungkus
10 Maret 2023Tzu Chi Singkawang menyalurkan bantuan berupa nasi hangat yang diantar langsung ke rumah-rumah warga yang masih tergenang banjir. Kemudian bagi yang berada di posko pengungsian diberikan bantuan paket perlengkapan mandi.

Banjir Sentani: Setiap Saat Berbuat Kebajikan
29 Maret 2019Relawan Tzu Chi Biak dan Jayapura mengunjungi posko-posko pengungsian para korban banjir di tepian Danau Sentani, Selasa, 27 Maret 2019.

Banjir 2020: Seribu Makanan Hangat untuk Warga Ciledug, Tangerang
06 Januari 2020Kesibukan tampak di rumah Eddyana, relawan Tzu Chi dari He Qi Tangerang sejak pukul 7.30 WIB. Hari ini, Senin 6 Januari 2020, rumahnya disulap menjadi dapur umum. Relawan Tzu Chi memasak 500 porsi makan siang dan 500 porsi makan malam bagi warga Perumahan Ciledug Indah 1 dan Ciledug Indah 2 yang kondisinya masih susah karena banjir beberapa hari lalu.