Bersumbangsih dalam Donor Darah
Jurnalis : Marcopolo AT (Tzu Chi Biak), Fotografer : Marcopolo AT (Tzu Chi Biak)
Para pendonor mengisi formulir riwayat kesehatan dan data diri dengan didampingi relawan Tzu Chi. Mereka mengisi formulir ini sebelum melakukan donor darah.

Susanto Pirono, Ketua Hu Ai Papua dan Papua Barat mensosialisasikan Yayasan Buddha Tzu Chi yang bergerak pada misi amal kemanusiaan.

Seorang relawan Tzu Chi menjalani screening darah sebelum melakukan donor. Screening ini meliputi pengecekan tekanan darah dan HB.

Relawan Tzu Chi melakukan proses donor darah. Donor darah ini berlangsung di Kantor Tzu Chi Biak.

Yenny Afrida relawan Tzu Chi yang bertugas di bagian konsumsi berkesempatan untuk mendonorkan darahnya.
Artikel Terkait
Bersumbangsih Terus Menerus
29 Juli 2015 Sebagian besar dari kita mungkin tidak asing dengan kegiatan donor darah. Tapi, tak semua dari kita pernah mendonorkan darah karena berbagai alasan.
Menjalin Jodoh Baik melalui Kegiatan Donor Darah
24 Mei 2022Tzu Chi Makassar bekerjasama dengan Paguyuban Sinarmas dan UPT Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan menggelar donor darah, Sabtu 21 Mei 2022.

Menghimpun Hati Warga Tanjung Balai Melalui Baksos Donor Darah
26 Juli 2022Benih yang telah tersemai di hati warga Tanjung Balai melalui sosialisasi relawan, memberi semangat relawan Tzu Chi Medan dan Tebing Tinggi untuk gelar donor darah yang pertama kalinya di Kota Tanjung Balai, Sumatera Utara.