Donor Darah, Bermanfaat Bagi Diri Sendiri dan Orang Lain
Jurnalis : Purwanto (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun), Fotografer : Purwanto (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun)
Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kembali mengadakan kegiatan rutin setiap tiga bulan sekali yaitu donor darah, Minggu, 28 Mei 2023. Sebanyak 23 relawan berpartisipasi pada kegiatan ini.

Terlihat relawan sedang bekerja sama saat pendaftaran para calon donor sehingga antrean bisa berjalan dengan lancar.

Petugas PMI, Ibu Suri (43) mengatakan bahwa sejak dua bulan terakhir stok pasokan darah di PMI semakin menipis karena minimnya aktivitas sosial donor darah yang dilakukan oleh lembaga ataupun yayasan.


Luther yang sudah dua kali donor sudah tak begitu takut dengan jarum suntik donor darah.
Artikel Terkait
Menanamkan Benih Cinta Kasih dalam Kegiatan Donor Darah
29 Desember 2016Salah satu kegiatan yang digelar Tzu Chi Tangerang pada Sabtu, 17 Desember 2016 adalah donor darah. Donor darah merupakan wujud dari mengembangkan cinta kasih. Kegiatan yang memang sudah rutin ini diikuti oleh 28 Relawan Tzu Chi dan 85 peserta donor darah.
Indahnya Berbagi Melalui Donor Darah
07 Agustus 2015 “Terlahir sebagai manusia sangatlah sulit, kita harus selalu memiliki hati penuh welas asih untuk selalu bersumbangsih membantu meringankan penderitaan orang lain, selalu menggenggam kesempatan berbuat kebajikan karena ketidakkekalan selalu datang setiap saat menghampiri setiap kehidupan manusia. Hal ini menjadi faktor pendorong saya berdonor darah.” ujar Jensen..jpg)
Menggenggam Jodoh Baik Dalam Kebajikan
13 Juni 2017Tzu Chi Batam bekerja sama dengan PMI Batam melaksanakan kegiatan donor darah di BCS Mall, kota Batam. Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 11 Juni 2017 ini berhasil mengumpulkan 207 kantung darah.