Donor Darah, Menyelamatkan Nyawa Sesama
Jurnalis : Muhammad Fajar Siddik (Tzu Chi Palembang), Fotografer : Muhammad Fajar Siddik (Tzu Chi Palembang)
Seorang relawan Tzu Chi sedang menjalani proses donor darah yang dilaksanakan oleh relawan Tzu Chi KP. Palembang dari komunitas Kemuning. Pelaksanaan donor darah ini melibatkan 27 relawan.

Seorang calon donor sedang menjalani pemeriksaan golongan darah dan pemeriksaan Hemoglobin (HB). Pengecekan kesehatan sebelum donor darah menjadi syarat yang utama agar kualitas darah yang disumbangkan baik.

Bambang Tri Harmono sedang melakukan donor darah dengan suka cita dan sangat mengapresiasi kegiatan sosial yang dilakukan oleh Yayasan Buddha Tzu Chi KP. Palembang.

Relawan Tzu Chi Palembang dari komunitas Kemuning berfoto bersama setelah kegiatan donor darah selesai. Donor darah ini berhasil mengumpulkan 112 kantung darah.
Artikel Terkait
_edt1.jpg)
Sumbangsih dengan Donor Darah
10 September 2014 Relawan Tzu Chi Batam bekerja sama dengan PMI Batam dan PT OSI Electronics mengadakan bakti sosial donor darah untuk yang pertama kalinya pada Sabtu, 30 Agustus 2014.Aksi Donor Darah Tzu Chi di Hari Juang Kartika
09 Desember 2016Banyak cara untuk menolong orang lain, salah satunya dengan berdonor darah. Seperti bakti sosial donor darah yang digelar Tzu Chi Bandung bekerja sama dengan banyak pihak pada 6 Desember 2016. Kegiatan ini digelar juga dalam rangka Hari Juang Kartika atau ulang tahun TNI Angkatan Darat.