Kelas Budi Pekerti: Belajar Peduli Lingkungan Sejak Dini
Jurnalis : Tson Rirutolmo Chen (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun), Fotografer : Abdul Rahim, Beverly Clara (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun)
Kelas Budi Pekerti Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kali ini lebih seru dari biasanya karena digelar di Pantai Ketam.

Seorang Da Ai Mama dan anggota Tzu Shao mendampingi siswa-siswi kelas budi pekerti untuk memungut sampah yang nantinya dipilah bersama-sama dengan disertai edukasi tentang Daur Ulang.

Para Da Ai Mama dan siswa-siswi kelas budi pekerti memperagakan isyarat tangan berjudul Ren Ren Zuo Huan Bao (bersama-sama melaksanakan daur ulang).

Beverly Clara menjelaskan cara memilah sampah yang bisa didaur ulang oleh Tzu Chi Tanjung Balai Karimun.

Artikel Terkait
Memulai Jalinan Jodoh Dengan SMA Dharma Loka
01 Februari 2023Berawal dari undangan SMA Dharma Loka agar relawan Daai Mama dapat memberikan kelas bimbingan budi pekerti kepada siswa-siswinya, akhirnya jalinan jodoh terwujud.
Bersyukur Dan Merasa Puas Diri
15 Januari 2015 Kebiasaan bersyukur dari sejak kecil ini diharapkan dapat menjadi kebiasaan yang dapat dilakukan sampai dewasa nanti, karena bersyukur adalah rasa menghargai dan berterima kasih dengan apa yang sudah dimiliki. Namun banyak orang selalu mengeluh dan tidak bersyukur. Hal ini disebabkan karena mereka selalu membandingkan segala sesuatu yang dimilikinya dengan milik orang lain.Bertenggang Rasa Terhadap Sesama
10 Oktober 2018Kelas Budi Pekerti di Tzu Chi Tanjung Balai Karimun kali ini membahas tentang pentingnya setiap orang bertenggang rasa. Banyak sekali manfaat jika setiap orang saling bertenggang rasa terhadap sesama, seperti hidup rukun dan damai, saling peduli dan tercipta kesatuan.







Sitemap