Layanan Kesehatan Bagi Warga Korban Banjir
Jurnalis : Veronika (Tzu Chi Singkawang), Fotografer : Veronika (Tzu Chi Singkawang)
Relawan Tzu Chi dan TIMA Singkawang bersama mengadakan pelayanan kesehatan untuk warga yang terdampak banjir di kawasan bantaran sungai Komplek Pasar Baru, Kelurahan Pasiran, Singkawang.

Sebanyak 160 warga yang terdiri dari balita, anak-anak, orang dewasa, hingga para Lansia mendaftar untuk mendapatkan layanan kesehatan dari Tzu Chi Singkawang.

Tim Medis TIMA Singkawang memeriksa kondisi salah satu warga bantaran sungai Komplek Pasar Baru yang terdampak banjir.
Artikel Terkait

Tzu Chi Medan Salurkan Bantuan Untuk Korban Banjir Mandailing Natal
29 Desember 2021Tzu Chi Cabang Medan menyalurkan 400 kotak air mineral, 2.000 karung beras (@ 5 kg), dan 15 ribu butir telur ke posko pengungsian banjir dan tanah longsor di Kab. Mandailing Natal Sumatera Utara.

Cepat Tanggap Bencana Banjir Tiga Desa di Gunung Mas
28 Maret 2025Relawan Tzu Chi Sinar Mas di Kabupaten Gunung Mas, Kalimantan Tengah menyalurkan bantuan untuk warga di tiga desa yang terdampak banjir akibat luapan Sungai Seruyan pada Sabtu, 22 Maret 2025.

Peduli Warga Korban Banjir di Kota Lampung
22 Januari 2025Pada Sabtu, 18 Januari 2025, Tzu Chi Lampung memberikan bantuan kepada korban banjir di Kota Lampung. Bantuan yang diberikan berupa makanan 165 bungkus dan baju layak pakai sebanyak 2 dus besar kepada warga terdampak.