Paket Lebaran 2022: Membagikan Beras Cinta Kasih di Bulan Penuh Berkah
Jurnalis : Siti Aminah, Calvin (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun), Fotografer : Abdul Rahim, Vincent (Tzu Chi Tanjung Balai Karimun)
Para relawan dibagi menjadi 10 regu untuk melakukan survei dan membagikan kupon beras secara door to door didampingi Ketua RT dan pemuda setempat.

Sebanyak 263 karung beras cinta kasih disalurkan di Taman Pendidikan Alquran (TPQ) yang berada depan Mushalla Al Barkah.

Ema, selaku koordinator melakukan briefing bersama para relawan agar pembagian beras cinta kasih berjalan lancar.

Muhammad Zaini, Ketua RT 002/RW 002 Sungai Lakam Barat sangat berterima kasih kepada Yayasan Buddha Tzu Chi Tanjung Balai Karimun yang telah memberikan bantuan beras cinta kasih kepada warganya.

Andika, warga Telaga Timah yang sehari-hari bekerja sebagai buruh harian lepas berterima kasih kepada Yayasan Buddha Tzu Chi yang meringankan bebannya untuk mempersiapkan kebutuhan pangan menyambut Lebaran.

Kartono, relawan Tzu Chi membantu warga Telaga Timah membawakan beras cinta kasih.
Artikel Terkait

Paket Lebaran 2022: Sembako Cinta Kasih di Bulan Ramadan
28 April 2022Dalam rangka menyambut Idul Fitri, semua komunitas relawan yang ada di Tzu Chi Medan serentak membagikan paket cinta kasih untuk warga prasejahtera pada 23-24 April 2022.

Paket Lebaran 2022: Sembako di Bulan Ramadan Bagi Warga Duri Pulo
18 April 2022Relawan Tzu Chi komunitas He Qi Pusat membagikan 610 paket sembako bagi warga Kelurahan Duri Pulo, Jakarta Pusat. Paket yang dibagikan terdiri dari 10 kg beras, 10 mi DAAI, dan 1 biskuit.

Paket Lebaran 2022: Cinta Kasih untuk Warga Prasejahtera di Kebayoran Lama
20 April 2022Sebanyak 325 paket lebaran Tzu Chi dibagikan kepada warga prasejahtera di Grogol Selatan, Kebayoran Lama. Warga yang sudah menerima kupon begitu antusias berdatangan ke Sekolah Surya Dharma.