Pembagian Paket Sembako Meriahkan HUT ke-61 Dharma Pertiwi
Jurnalis : Pipi (Tzu Chi Padang), Fotografer : Pipi (Tzu Chi Padang)
Kwee Sun Kie, relawan Tzu Chi menyerahkan bantuan sembako untuk anak-anak Panti Asuhan di Aula Korem 032 Wirabraja.

Waka Persit Ny. Dewi Sapta Marwindu Ibraly berharap bantuan sembako ini memberikan manfaat bagi masyarakat yang membutuhkan.

Andini (kanan) bersyukur menerima paket sembako Tzu Chi.

Relawan bersama dengan Anggota Tni menyiapkan paket sembako yang akan diantar ke Korem 032 Wirabraja.
Artikel Terkait

Tzu Chi Salurkan Paket Sembako Menyambut HUT RI ke-77 di Rawa Buaya
15 Agustus 2022Yayasan Buddha Tzu Chi Indonesia bersama Kodim 0503/ Jakarta Barat menggelar Bakti Sosial Gebyar Kemerdekaan HUT RI ke-77 dengan menyalurkan beras dan buku tulis untuk warga Kelurahan Rawa Buaya.

Wujud Cinta Kasih dalam Pembagian Beras
05 Desember 2022Tzu Chi Tebing Tinggi membagikan 1.000 paket sembako berupa beras dan minyak goreng kepada keluarga prasejahtera di Kota Tebing Tinggi.

500 Paket Sembako untuk Kecamatan Limapuluh
27 Juli 2020Tzu Chi Pekanbaru memberikan bantuan paket sembako untuk Kecamatan Limapuluh, Kota Pekanbaru. Sebanyak 500 paket sembako diserahkan ke Kelurahan Sekip, Kelurahan Rintis, Kelurahan Pesisir, dan Kelurahan Tanjung Rhu untuk warga yang terdampak ekonomi akibat Covid-19.