Pendidikan Budi Pekerti bagi Teratai-Teratai Tzu Chi
Jurnalis : Dea Paramita (Tzu Chi Pekanbaru), Fotografer : Cindy Clara (Tzu Chi Pekanbaru)Anak-anak Kelas Budi Pekerti Teratai Tzu Chi Pekanbaru bersama duifu belajar isyarat tangan “Jangan Takut Bermimpi.”
Pendidikan merupakan salah satu poin untuk memperoleh masa depan yang lebih baik. Karena menyadari pentingnya pendidikan budi pekerti selain pendidikan akademis, pada Minggu, 11 September 2022, Tzu Chi Pekanbaru mengadakan kelas teratai yang pertama kalinya untuk anak-anak penerima bantuan biaya pendidikan dari Tzu Chi. Kegiatan yang diadakan di Kantor Tzu Chi Pekanbaru ini merupakan pertemuan pertama di masa pandemi dan diikuti oleh 12 anak dengan didampingi oleh 6 orang duifu (relawan pendamping).
Sebanyak 12 anak penerima bantuan biaya pendidikan dari Tzu Chi Pekanbaru bersama 6 duifu mengikuti Kelas Budi Pekerti Teratai Tzu Chi Pekanbaru.
Yuliana, salah satu relawan pendamping (duifu) belajar untuk menyayangi anak-anak teratai seperti anak-anak sendiri.
Intan Kartika (ujung), salah satu anak teratai merasakan kebersamaan dengan mengikuti Kelas Budi Pekerti Teratai Tzu Chi Pekanbaru bersama teman-teman lainnya.
Artikel Terkait
Menanamkan Kepedulian Terhadap Sesama dan Lingkungan
26 September 2019Sebanyak 104 siswa SD, SMP, SMA hingga jenjang universitas hadir dan berkumpul menyatukan hati bersama di Aula Jing Si Jakarta. Bersama orang tua dan relawan pemerhati, para anak asuh penerima beasiswa Tzu Chi Sinar Mas mendapatkan penjelasan tentang Pelestarian Lingkungan dan Budi Pekerti.
Veronica, Anak Asuh Teratai Tzu Chi: “Saya mulai memahami apa yang harus saya lakukan setelah lulus sekolahâ€.
13 Oktober 2022Kelompok Teratai Tzu Chi kembali mengadakan pertemuan pada 02 Oktober 2022 di gedung ITC Mangga Dua. Pertemuan rutin ini diharapkan dapat membangun character building anak.
Pendidikan Mencerahkan Masa Depan Anak Asuh Tzu Chi
16 Agustus 2024Relawan Tzu Chi Medan dari komunitas Hu Ai Perintis Medan mengadakan ramah tamah untuk anak asuh Tzu Chi di Kantor Tzu Chi Cabang Medan. Kegiatan ini diikuti oleh 60 anak asuh dari jenjang pendidikan SD, SMP, SMA, dan SMK.