Sunatan Massal di HUT Bhayangkara Ke-76 Polda Sumbar
Jurnalis : Pipi (Tzu Chi Padang), Fotografer : Pipi, Monica (Tzu Chi Padang)Relawan Tzu Chi Padang dan Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa P,SH.S.LK.MH bersama dengan anak-anak yang telah selesai dikhitan.
Ketua Tzu Chi Padang, Widya Kusuma Laurenzi menerima plakat ucapan terima kasih dari Kapolda Sumbar Irjen Pol Teddy Minahasa. Ini sebagai bentuk apresiasi atas partisipasi dan sumbangsih Tzu Chi Padang dalam kegiatan baksos khitan ini.
Dina bersama anaknya Rezki, dan relawan Tzu Chi, Sho Khiem. Rezki sebelumnya juga telah menjalani dua kali operasi bibir sumbing dalam baksos kesehatan yang dilakukan Tzu Chi Padang beberapa tahun sebelumnya.
Khitanan massal dilaksanakan di gedung Kaharuddin Dt. Rangkayo Basa Padang, Sumatera Barat.
Artikel Terkait
Sterilisasi Kucing dan Vaksinasi Rabies dalam World Rabies Day
23 September 2024Relawan muda-mudi Tzu Chi (Tzu Ching) bersama dengan relawan dari Let's Adopt Indonesia melakukan baksos kesehatan untuk hewan (sterilisasi kucing dan vaksinasi). Ada 300 ekor kucing yang berhasil disterilisasi dan vaksinasi.
Berbagi Pelayanan Kesehatan di Tanjung Morowa
20 November 2019TIMA Medan bersama dengan relawan Tzu Chi Medan komunitas Medan Timur mengadakan baksos kesehatan untuk warga Kebon Sayur, Tanjung Morawa, Sumatera Utara. Baksos kesehatan diadakan pada Minggu, 17 November 2019 di Kito Convention Hall, Tanjung Morawa.
Perhatian Tzu Chi Terhadap Kesehatan Pasien Pascaoperasi
19 September 2024Proses pemulihan pasca-operasi adalah fase penting yang mempengaruhi kesembuhan pasien. Tzu Chi Tanjung Balai Karimun melakukan pemeriksaan untuk 9 pasien pasca-operasi benjolan dan hernia, dan 31 pasien katarak.