Ceramah Master

Ceramah Master Cheng Yen: Melenyapkan Penderitaan dan Membawa Kebahagiaan dengan Empat Kebijaksanaan

21 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 16 Desember 2018 Dengan menyelami lautan kebijaksanaan dan memahami kebijaksanaan Buddha, kita telah mengembangkan kebijaksanaan yang bulat dan jernih bagaikan cermin dan akan memperoleh sukacita Dharma darinya. 

Ceramah Master Cheng Yen: Melatih Diri dan Mengurai Jaring Kesesatan

21 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 15 Desember 2018 Kita telah mempelajari ajaran Buddha dan memahami hukum sebab akibat. Kita tahu benih apa yang harus ditanam dalam ladang batin ini. Jadi, kini kita harus meyakinkan diri sendiri untuk menggarap ladang batin dan menyebarkan benih kebajikan.

Ceramah Master Cheng Yen: Menyebarkan Dharma untuk Menyucikan Dunia

21 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 14 Desember 2018 Dengan pikiran yang damai, manusia bisa harmonis dan berbuat kebajikan. Dengan ucapan yang baik, manusia bisa menyebarkan Dharma dan menginspirasi orang lain untuk turut berbuat kebajikan. Hati manusia harus disucikan. Janganlah tamak akan nama dan keuntungan. 

Ceramah Master Cheng Yen: Memberi Penghiburan dan Membawa Kehangatan

20 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 13 Desember 2018 Jika setiap orang dapat melapangkan hati dan berdonasi semampunya, maka setiap negara yang membutuhkan dapat memperoleh bantuan. Selain dapat membangkitkan kekayaan batin, kita juga dapat menolong sesama. 

Ceramah Master Cheng Yen: Kebijaksanaan Relawan Lansia

19 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 12 Desember 2018 Intinya, dengan bersumbangsih, kita dapat menginspirasi orang. Asalkan bersumbangsih dengan hati yang tulus dan tanpa pamrih, kita bisa membawa manfaat bagi dunia. Dengan menyebarkan informasi yang baik, kita dapat membawa manfaat bagi dunia. 

Ceramah Master Cheng Yen: Bersama-sama Melestarikan Lingkungan dan Bervegetaris

18 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 11 Desember 2018 Kita bisa melihat UNFCCC COP24 yang diadakan di Polandia. Sejak hari pertama, insan Tzu Chi sudah mengikuti berbagai sesi yang berkaitan dengan pelestarian lingkungan. 

Ceramah Master Cheng Yen: Bodhisatwa Lansia Giat Bersumbangsih

17 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 10 Desember 2018 Bahan pembuatan selimut Tzu Chi berasal dari Bodhisatwa daur ulang. Mereka mengumpulkan, memilah, dan membersihkan botol plastik agar DA.AI Technology dapat mengolahnya menjadi serat, lalu membuatnya menjadi selimut yang hangat. 

Ceramah Master Cheng Yen: Terus Menjalin Jodoh Baik

14 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 9 Desember 2018 Dalam menjalankan misi amal yang penuh budaya humanis, kita tak membeda-bedakan profesi atau keyakinan seseorang, melainkan bersama-sama mendedikasikan diri dengan semangat cinta kasih Tzu Chi serta arah yang sama untuk bersumbangsih bagi dunia ini. 

Ceramah Master Cheng Yen: Menyelamatkan Kehidupan dengan Keterampilan Medis

14 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 8 Desember 2018 Lewat berbagai upaya, dokter kita akhirnya bisa mendiagnosis bahwa mereka menderita penyakit langka. Meski sangat sulit, dokter kita bisa memberikan diagnosis yang tepat. 

Ceramah Master Cheng Yen: Mempertahankan Tekad untuk Menyebarkan Aliran Jernih

14 Desember 2018
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 7 Desember 2018 Intinya, kita harus mendorong satu sama lain untuk menyambut tahun baru dan ulang tahun Da Ai TV yang ke-21 karena itu merupakan saatnya bagi kita untuk memulai sesuatu yang baru. 
Bertuturlah dengan kata yang baik, berpikirlah dengan niat yang baik, lakukanlah perbuatan yang baik.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -