Ceramah Master

Ceramah Master Cheng Yen: Menanamkan Keyakinan yang Dalam untuk Membantu Semua Makhluk

04 Mei 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 29 April 2016 Kita jangan pernah melupakan tekad awal. Dengan senantiasa mengingat tekad awal, maka kita akan memiliki keyakinan yang teguh dan dalam.

Ceramah Master Cheng Yen: Menyebarkan Ajaran Benar ke Negara Lain

04 Mei 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 28 April 2016 Menyerap ajaran Buddha melalui tayangan Sanubari Teduh dengan bahasa terjemahan supaya mudah dipahami di negara lain. Bodhisatwa memberikan sumbangsih bagi orang yang menderita dan berhati tulus untuk menselaraskan empat unsur alam.

Ceramah Master Cheng Yen: Memperlakukan Semua Orang Bagai Keluarga Sendiri

03 Mei 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 27 April 2016 Menjadi Bodhisatwa dunia tidaklah sulit. Dengan membangkitkan cinta kasih, kita pasti bisa mengatasi segala kesulitan. Dengan mengendalikan nafsu keinginan dan melapangkan hati, kita pasti bisa bersumbangsih dengan kekuatan cinta kasih.

Ceramah Master Cheng Yen: Meneruskan Estafet Cinta Kasih dengan Penuh Ketulusan

02 Mei 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 26 April 2016 Membantu orang yang menderita dengan cinta kasih untuk menenangkan hati korban bencana, karena penderitaan itu tidak ada ujungnya. Dengan peringatan 50 Tahun Tzu Chi, semoga terus mengembangkan cinta kasih dan menghilangkan penderitaan-penderitaan di dunia.

Ceramah Master Cheng Yen: Menjangkau Semua Makhluk yang Menderita

29 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 25 April 2016 Bersatunya para Bodhisatwa dari berbagai negara untuk mengembalikan semangat Buddha di Nepal yang hancur diguncang gempa dahsyat pada 25 April 2015. Seluruh bantuan dikerahkan mulai dari obat-obatan, makanan, serta membangun infrastruktur yang hancur akibat gempa.

Ceramah Master Cheng Yen: Terus Melangkah Maju dan Mempertahankan Tekad Awal

29 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 24 April 2016 Saat tanah kelahiran Buddha dilanda bencana kita harus memikirkan generasi penerus disana, melatih kesabaran diri dengan ritual namaskara untuk menunjukan ketulusan dan arah yang tepat. Bodhisatwa cilik yang sudah bertekad dan berikrar untuk menjadi Qingxiushi adalah tekad awal dalam mempertahankan jalan Tzu Chi.

Ceramah Master Cheng Yen: Memberi Perhatian dan Cinta Kasih Tanpa Henti

29 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 23 April 2016 Sesungguhnya, dari sisi barang bantuan, di sana juga tidak kekurangan. Namun, yang mengharukan adalah sekelompok sukarelawan yang membentuk tim untuk menyediakan makanan.

Ceramah Master Cheng Yen: Merajut Keharmonisan dengan Kebajikan

28 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 22 April 2016 Meski perbuatan buruk itu kecil, kita tidak boleh turut andil. Meski perbuatan baik itu kecil, kita tetap tidak boleh ketinggalan. Jika orang yang terhimpun semakin banyak maka kekuatan yang ada akan semakin besar. Kebaikan dan keburukan tengah tarik-menarik. Jika orang baik lebih banyak, orang yang hidup hemat lebih banyak, maka kekuatan kebaikan akan semakin besar.

Ceramah Master Cheng Yen: Membangkitkan Sukacita dan Meneladani Kebaikan

27 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 21 April 2016 Apa pun agama yang dianut, kita hendaknya membangkitkan cinta kasih dan menyemangati lebih banyak orang untuk terjun ke tengah masyarakat.

Ceramah Master Cheng Yen: Menciptakan Karma Baik dan Menyucikan Pikiran

26 April 2016
Ceramah Master Cheng Yen tanggal 20 April 2016 Saat membasuh kaki orang tua, anak-anak menitikkan air mata, lalu merangkul erat orang tua mereka. Para orang tua juga sangat tersentuh karena anak-anak mereka tidak pernah melakukan itu sebelumnya.
Bertambahnya satu orang baik di dalam masyarakat, akan menambah sebuah karma kebajikan di dunia.
- Kata Perenungan Master Cheng Yen -